Suara.com - Pelatih Tim Argentina Gerardo Martino telah memilih skuat akhir untuk tampil di Copa Amerika. Martino telah mencoret tujuh pemain guna memilih ke-23 skuatnya untuk dibawa ke Cile.
Tujuh pemain yang dicoret Martino adalah Agustin Marchesin (Santos Laguna), Federico Fernandez (Swansea City), Lucas Orban (Valencia), Federico Mancuello (Independiente), Maxi Rodriguez (Newell's), Enzo Perez (Valencia) dan Nicolas Gaitan (Benfica).
Sementara Lionel Messi, Sergio Aguero dan Angel di Maria akan memimpin skuat Argentina di Copa America edisi ke-44 ini. Sedangkan di lini tengah, Ever Banega yang baru saja membantu Sevilla meraih gelar Liga Europa, juga masuk dalam skuat Argentina.
Argentina berada di Grup B bersama Uruguay, Paraguay dan juga Jamaica di kompetisi Copa America ini . Sedangkan laga pertama Argentina adalah menghadapi Paraguay di La Serena pada 13 Juni.
Skuat Argentina:
Kiper : Mariano Andujar (Napoli), Nahuel Guzman (Tigres), Sergio Romero (Sampdoria)
Bek : Milton Casco (Newell's), Martin Demichelis (Manchester City), Ezequiel Garay (Zenit), Nicolas Otamendi (Valencia), Marcos Rojo (Manchester United), Facundo Roncaglia (Genoa), Pablo Zabaleta (Manchester City)
Gelandang : Ever Banega (Sevilla), Lucas Biglia (Lazio), Angel Di Maria (Manchester United), Fernando Gago (Boca), Erik Lamela (Tottenham), Javier Mascherano (Barcelona), Javier Pastore (PSG), Roberto Pereyra (Juventus)
Pemain depan: Sergio Aguero (Manchester City), Gonzalo Higuain (Napoli), Ezequiel Lavezzi (PSG), Lionel Messi (Barcelona), Carlos Tevez (Juventus). (Scoresway)
Tag
Berita Terkait
-
Kisah Adriano Sang Kaisar: Dianggap Dibunuh Gangster hingga Hilang di Piala Dunia 2022
-
Banyak Kontroversi, Ketum PSSI-nya Kolombia Ogah Mundur: Merasa Dilindungi Presiden
-
Wakil Menpora Dipecat usai Paksa Messi Minta Maaf Soal Rasisme!
-
Skandal Nyanyian Rasis Enzo Fernandez Berbuntut Panjang, Berujung Didepak dari Chelsea?
-
Heboh Nyanyian Rasis Pemain Argentina untuk Timnas Perancis: 'Ibu Mereka Orang Nigeria'
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Soal Skuad Piala AFF 2026, John Herdman Singgung Striker Juventus yang Bobol Gawang Emil Audero
-
Penyerang Timnas Indonesia Dirumorkan Segera Hijrah ke Liga Thailand, Siapa Dia?
-
John Herdman Percaya Diri Tatap Piala Asia 2027, Optimis Berbicara Banyak
-
Bursa Transfer Pelatih Real Madrid: Enzo Maresca atau Jurgen Klopp?
-
Baru 20 Tahun, Kadek Arel Resmi Jadi Anggota Exco APPI
-
Lucas Paqueta Ingin Pulang ke Liga Brasil, Rela Gajinya Dipotong
-
Bertahan Dulu di Crystal Palace, Marc Guehi Bimbang Pilih Arsenal atau Liverpool
-
Duit Miliaran Rupiah Raib, Federasi Sepak Bola Tunisia Batal Tunjuk Patrick Kluivert
-
Blunder Fatal Dominik Szoboszlai Bikin Pelatih Barnsley Murka, Arne Slot Juga Kecewa Berat
-
Kylian Mbappe Jadi Sosok Antagonis, Terang-terangan Berani Lawan Perintah Xabi Alonso