Suara.com - Posisi Belanda sedang berada di ujung tanduk untuk lolos ke Euro 2016. Pelatih Ajax Amsterdam Frank de Boer pun mengungkapkan bahwa itu seperti sebuah bencana jika Belanda gagal lolos ke turnanem Piala Eropa di Prancis tahun depan.
Peluang Belanda untuk lolos ke Prancis memang sangat berat. Belanda saat ini berada di posisi keempat Grup A dan hanya berpeluang lolos lewat babak play offs jika mereka memenangi dua pertandingan sisa dan Turki yang berada di posisi ketiga, kehilangan poin.
Skuat Belanda besutan Danny Blind ini akan menghadapi Kazakhstan pada Sabtu ini, sebelum menjamu Republik Ceko tiga hari kemudian. De Boer menekankan bahwa gagal membalikkan keadaan akan sebanding dengan ketidakmampuan mereka untuk lolos ke Piala Dunia 2002.
"Kami punya kualitas pemain untuk mengalahkan Islandia, mengalahkan Turki. Saya tidak ingin meneyebut itu sebagai sebuah bencana, namun terasa seperti itu," kata De Boer kepada Omnisport.
"Kami sedikit sama di 1998. Kami mencapai semifinal di Piala Dunia, kami mencarai final di Piala Eropa di Belanda. Kami sangat kecewa kami tidak mencapai final dengan adu penalti melawan Italia," lanjutnya.
"Setelah itu Anda memiliki satu bulan off dan Anda memulai latiha pertandingan kualifikasi. Dan sebelum Anda menyadari, Anda kehilangan lima poin. Kami memiliki hal yang sama dalam kualifikasi untuk Jepang dan Korea, kami memiliki pengalaman yang sama," kata mantan pemain Belanda.
"Kami bermain melawan Irlandia dan Portugal di kandang dan kami kehilangan lima poin, kami kalah dan imbang. Mungkin kami tidak cukup fokus untuk siap di turnamen ini. Jika Anda kehilangan poin melawan Islandia maka tekanan semakin tinggi. Saya pikir itu mungkin alasan besarnya," tukas De Boer. (Scoresway)
Berita Terkait
-
Calon Pelatih Timnas Indonesia Tergeser: Rekor Frank de Boer Dipecahkan Virgil van Dijk
-
Profil 5 Kandidat Pelatih Timnas Indonesia: Dari Legenda Italia hingga Nishino Magic
-
4 Nama Diisukan Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Bagaimana Prestasinya?
-
Rumor ke Timnas Indonesia, Frank de Boer Dicap Pelatih Tak Kompeten oleh Eks Timnas Brasil
-
PSSI Wajib Tahu! Borok Frank de Boer Terbongkar: Penghancur Mimpi Pemain
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
FIFA Series 2026 Jadi Ajang Debut Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Kevin Diks Cetak Gol Lagi, Borusia Monchengladbach Menang Telak
-
Bocoran Taktik Calon Pelatih Timnas Indonesia, Timur Kapadze Ungkap Filosofi Permainannya
-
Hasil Persebaya Surabaya vs Arema FC, Drama Gol Bunuh Diri dan Kartu Merah
-
Hadapi Lawan Lintas Benua, Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Manfaatkan FIFA Series
-
Thomas Frank Fokus Rekor Tandang Tak Terkalahkan Demi Amankan 3 Poin Penting
-
Bintang Bayern Luis Diaz Dilarang Tampil Tiga Pertandingan Liga Champions Usai Kartu Merah
-
Mikel Arteta Minta Arsenal Tampil yang Terbaik untuk Kalahkan Tottenham
-
Wajib Menang! Arsenal Siap Kalahkan Tottenham di Emirates Jaga Puncak Klasemen
-
Fabio Lefundes Siapkan Taktik Rahasia, Borneo FC Bertekad Kalahkan Madura United di Segiri