Suara.com - Punggawa Real Madrid, Alvaro Arbeloa, mengatakan bahwa eks pelatihnya, Jose Mourinho, kurang dikenal di Madrid. Menurutnya, hal itu lantaran kegagalan Mourinho meruntuhkan dominasi Barcelona.
Seperti diketahui, Mourinho menghabiskan tiga musim bersama Madrid. Selama membesut Madrid, prestasi terbaik yang diraih pelatih asal Portugal itu hanya meraih satu trofi La Liga, mengakhiri tiga gelar La Liga beruntun Barcelona.
"Mourinho sebenarnya penting dalam meruntuhkan dominasi Catalan (Barcelona)," kata Arbeloa.
"Tapi sayangnya dia kurang diakui. Karena Pep Guardiola masih mendominasi bersama Barcelona. Bahkan hingga hari ini," sambungnya.
Jose Mourinho menjadi sorotan pekan ini menyusul pemecatan yang dilakukan Manchester United. Mourinho disebut-sebut bakal menggantikan Louis van Gaal yang didepak dua hari setelah mengantar MU memenangkan Piala FA. (Soccerway)
Berita Terkait
-
Xabi Alonso Pergi, Vinicius Jr Senyum Puas Mau Perpanjang Kontrak
-
Resmi Jadi Pelatih Manchester United, Michael Carrick Umbar Janji
-
Klarifikasi Jude Bellingham Soal Rumor Konflik Dengan Xabi Alonso Usai Pemecatan Pelatih Real Madrid
-
Alvaro Arbeloa Siap Orbitkan Pemain Akademi Terbaik ke Skuad Utama Madrid
-
Xabi Alonso Unggah Surat Perpisahan Mengharukan Setelah Resmi Mengakhiri Karier di Real Madrid
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
John Herdman Ungkap Syarat Mutlak Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia, Harus Merumput di...
-
Hakan Calhanoglu Absen Lawan Arsenal: Arteta Semringah, Chivu Cemberut
-
Tolak Arsenal dan Manchester City, Marc Guehi Selangkah Lagi Gabung Liverpool
-
Striker Anyar AC Milan Niclas Fullkrug Ternyata Ringkih, Baru Main Sudah Cedera
-
Xabi Alonso Pergi, Vinicius Jr Senyum Puas Mau Perpanjang Kontrak
-
Resmi Jadi Pelatih Manchester United, Michael Carrick Umbar Janji
-
Alasan John Herdman Tolak Honduras Demi Timnas Indonesia Ternyata Karena...
-
Alasan John Herdman Anggap Tekanan Suporter Fanatik Timnas Indonesia Sebagai Hadiah Spesial
-
John Herdman Fokus Evaluasi Skuad dan Diskusi Khusus Bersama Kapten Jay Idzes
-
John Herdman Pantau BRI Super League Demi Temukan Bakat Lokal Baru Untuk Timnas Indonesia