Suara.com - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi meminta kepada manajemen tim nasional U-22 untuk melakukan banding terkait kartu kuning yang diberikan kepada Evan Dimas Dimas, saat pertandingan melawan Timor Leste dalam laga lanjutan SEA Games 2017, Minggu (20/8/2017).
Imam yang menyaksikan secara langsung di stadion tersebut menganggap Evan tidak seharusnya diberikan kartu kuning oleh wasit asal Malaysia Nagor Amir Bin Mohamed.
Kejadian bermula saat menit-menit akhir pertandingan. Pemain Bhayangkara FC itu jatuh kesakitan setelah menerima tendangan keras dari pemain Timor Leste Felipe. Namun, wasit menganggap Evan melakukan diving dan diberikan kartu kuning.
"Sangat jelas saya menyaksikan keputusan yang merugikan. Evan Dimas sesungguhnya adalah korban tapi justru diganjar kartu kuning," kata Iman dalam rilis yang diterima suara.com, Senin (21/8/2017).
Untuk itu, Imam meminta kepada manajemen Garuda Muda untuk segera melakukan banding. Sebab, menurutnya, Indonesia mendapatkan perlakuan yang sangat tidak adil.
Terlebih, ini sangat merugikan bagi Indonesia karena harus absen di pertandingan berikutnya melawan Vietnam pada Selasa (22/8/2017).
"Saya minta pelatih dan manajemen Tim Nasional U-22 untuk mengajukan banding atas keputusan ini. Sebab, sangat merugikan," jelasnya.
Berita Terkait
-
Erick Thohir Jelaskan Kapan Bonus Medali Emas SEA Games 2025 Cair
-
Minta Atlet Gunakan Bonus dengan Bijak, Erick Thohir: Satu Miliar Banyak Loh
-
Tembus Ratusan Triliun! Industri Olahraga Siap Jadi Raksasa Baru Ekonomi Indonesia
-
Erick Thohir Sibuk Rangkap Jabatan, PSSI Tunggu Waktu Tepat Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
-
Niena Kirana Gugat Cerai Dito Ariotedjo, Sidang Perdana Digelar 24 Desember
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Seleksi Pemain Timnas Indonesia U-20 Sengit, Nova Arianto: Saya yang Minta
-
Chelsea Satu Kemenangan di Desember 2025, Enzo Maresca Dipecat 2026?
-
HUT Jakarta ke-500, Persija Bakal Hadapi Juara Bundesliga
-
Hadapi Ratchaburi FC di16Besar ACL Two, Persib Bandung Minta Penyesuaian Jadwal Liga
-
Bocoran Jersey Prancis Piala Dunia 2026: Logo Ikonik Retro 90-an Bikin Fans Les Bleus Terpikat
-
Persib vs Persija, Jordi Amat Ngebet Jegal Thom Haye dan Eliano Reijnders
-
Ivar Jenner Segera Dicoret FC Utrecht
-
Investasi Bodong Hancurkan Eks MU, dari Gaji Rp900 Juta Per Pekan hingga Bangkrut
-
Kenapa Media Belanda Sebut Ajax Rugi Bajak Jordi Cruyff dari PSSI?
-
Ruben Amorim Isyarat Utak-atik Komposisi Penyerang usai Trisula Mandul Lawan Wolves