Suara.com - Kabar duka atas meninggalnya penjaga gawang klub Persela Lamongan, Choirul Huda terdengar hingga markas besar Badan Sepak Bola Dunia (FIFA) di Zurich. FIFA pun menyatakan rasa belasungkawa atas atas wafatnya Choirul Huda saat melakukan pertandingan.
Choirul Huda, harus menghembuskan napas terakhirnya ketika tampil dalam lanjutan Liga 1 musim 2017 melawan Semen Padang. Kiper Persela ini tidak sadarkan diri di atas lapangan usai mengalami benturan keras dengan rekan setimnya, yakni Ramon Rodriguez.
Para tim medis memandunya keluar lapangan dan sempat mendapatkan perawatan medis hingga akhirnya dibawa ke RSUD Sugiri, Lamongan menggunakan ambulans. Sang pemain masih dalam kondisi kritis hingga akhirnya dokter menyatakan Choirul Huda meninggal dunia pukul 17.00 WIB.
Jenazah Choirul Huda sudah dimakamkan ke tempat peristirahatan terakhirnya di Pemakaman Islam Pagerwojo, Kelurahan Pagerwojo, Kota Lamongan, Jawa Timur, Minggu (15/10/2017) malam. Badan Sepak Bola Duia (FIFA) pun menyatakan rasa ikut berbelasungkawa atas meninggal dunianya Choirul Huda.
"Ucapan belasungkawa tulus kami kepada keluarga, teman dan juga rekan satu tim dari Choirul Huda," tulis FIFA dalam pernyataan resmi FIFA di akun twitternya, Senin (16/10/2017).
Berita Terkait
-
Gebrakan Zohran Mamdani! Walikota New York Minta FIFA Turunkan Harga Tiket Piala Dunia 2026
-
FIFA Matchday November 2025 Tak Pengaruhi Ranking FIFA Timnas Indonesia, Lho Kenapa?
-
Nasib! Banding Ditolak FIFA, Malaysia Juga Terancam Potensi Hukuman Tambahan
-
Efek Domino Skandal Naturalisasi: Vietnam Tunggu Keputusan FIFA Soal Menang WO vs Malaysia
-
Imanol Machuca, Timnas Malaysia dan 17 Menit yang Membuat Karier Sepak Bolanya Sengsara
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Klasemen Grup G ACL II: Kokoh di Puncak, Persib Bandung Selangkah Lagi ke 16 Besar
-
78 Persen Umpan Akurat Dean James Gagal Selamatkan Go Ahead Eagles dari Kekalahan
-
Jadi Pahlawan Kemenangan di Selangor, Adam Alis: This is Persib!
-
Comeback Dramatis di Selangor FC, Bojan Hodak Akui Persib Gagal Fokus di Awal Laga
-
Calvin Verdonk Main Solid, Tapi Lille Tumbang dari Slavia Praha
-
Tanggapi Kritik Ronaldo, Ruben Amorim Ucap Kalimat Ini untuk MU
-
Murka Enzo Maresca Usai Chelsea Ditahan Imbang Qarabag
-
Barcelona Diterpa Musibah, Eric Garcia Alami Patah Hidung, Ini Kondisinya
-
Pecat Patrick Vieira, Genoa Tunjuk Legenda AS Roma sebagai Pengganti
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia