Suara.com - Cristiano Ronaldo meminta skuatnya realistis bahwa mereka bukanlah favorit di Piala Dunia. Namun bintang Real Madrid ini menegaskan bahwa tidak ada sesuatu yang tidak mungkin di sepak bola.
Portugal akan menghadapi Spanyol, Maroko dan Iran di Grup B Piala Dunia 2018. Sukses menjuarai Piala Eropa 2016, Portugal bersama Ronaldo mencoba membidik turnamen lebih besar yaitu Piala Dunia 2018.
Presiden Marcelo Rebelo De Sousa pun telah melepas skuat Portugal di Lisbon untuk ke Piala Dunia. Ronaldo pun mengutarakan tekad skuatnya pada turnamen di Rusia nanti.
"Apa yang saya dapat jamin adalah ambisi besar dari semua pemain kami dan tim teknis. Kami tahu kami bukan favorit, kami harus realistis, tetapi dalam sepakbola tidak ada yang mustahil," kata Ronaldo.
"Kami harus berpikir pertandingan demi pertandingan. Pertandingan pertama, babak penyisihan grup akan sangat sulit tetapi saya pikir dengan para pemain ini kita perlu berpikir besar. Saya yakin bahwa kami akan memberikan yang terbaik."
"Apa yang bisa saya katakan adalah bahwa kami akan melakukan yang sama [Euro 2016] berjuang sampai akhir selalu menjaga harapan bahwa dalam sepakbola semuanya mungkin."
"Selangkah demi selangkah untuk melihat apa yang akan terjadi, apa yang kompetisi bawa dan bagi kami adalah hak istimewa untuk mewakili jersey Portugal [dan] mewakili bangsa ini."
"Kami akan memberikan yang terbaik dan menunggu untuk melihat apa yang akan kami dapat dari itu. Terima kasih banyak untuk membuat kami di sini, untuk kami ini hak istimewa, terima kasih banyak," tukas Ronaldo. (Scoresway)
Berita Terkait
-
Cristiano Ronaldo Investasi AI, Lionel Messi Ketinggalan Zaman Akui Tak Pernah Pakai ChatGPT
-
Daftar Lengkap Pelatih yang Pernah Lawan John Herdman: Ada Pelatih Cristiano Ronaldo dan Messi
-
Duo Sayuri Dapat Pengakuan Disebut Layak Main di Liga Portugal
-
Luka Modric Ungkap Momen Jose Mourinho Bikin Cristiano Ronaldo Sesenggukan di Ruang Ganti
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Justin Hubner Bocorkan Rencana Pernikahan dengan Jennifer Coppen: Musim Panas Nanti di Bali
-
Siapa Aleksandar Kirilov Dimitrov? Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tantang John Herdman
-
Walid Regragui Bangga Maroko ke Final Piala Afrika 2025, Apresiasi Dukungan Suporter
-
Persib Bandung Minim Kebobolan, Bojan Hodak: Pertahanan Berjalan dengan Baik
-
Adu Mahal Harga Pasar Timnas Indonesia vs Bulgaria yang Bakal Bentrok di FIFA Series 2026
-
Sadio Mane Ungkap Kunci Keberhasilan Senegal Melaju ke Final Piala Afrika 2025
-
Direkrut Persik Kediri, Begini Statistik Eks Arsenal dan Barcelona Jon Toral
-
Bisa Bikin John Herdman Full Senyum, Begini Statistik Emil Audero di Setengah Musim Serie A Italia
-
Link Live Streaming Drawing Piala AFF 2026: Penentuan Timnas Indonesia di Grup Neraka
-
Serie A 2025/2026 Sudah Setengah Musim, Begini Statistik Kapten Timnas Indonesia Jay Idzes