Suara.com - Meski Luka Modric saat ini bergelar gelandang terbaik di Eropa dan berpeluang besar memenangkan trofi
Ballon d'Or, Real Madrid tetap realistis. Mengingat usia Modric yang sudah di angka 33 tahun, Madrid kabarnya mulai berburu gelandang baru.
Pemain yang menjadi target utama Real Madrid adalah gelandang Tottenham Hotspur, Christian Eriksen.
Dilansir Marca, Tottenham menyambut niat Madrid untuk memboyong Eriksen dengan tangan terbuka. Akan tetapi ada satu masalah. Angka yang disodorkan Tottenham cukup mencengangkan.
Tottenham membanderol Eriksen senilai 250 juta euro atau setara Rp 4 triliun. Nilai yang akan menjadikan pemain asal Denmark itu sebagai pemain termahal di dunia.
Kontrak Eriksen bersama Tottenham sendiri baru akan berakhir di tahun 2020 mendatang. Meski kurang dari dua musim kontrak tersebut akan kadaluarsa, Tottenham belum menunjukkan tanda-tanda untuk memperpanjang kontrak gelandang 26 tahun itu.
Eriksen merupakan pemain jebolan tim muda Ajax. Tiga musim mencicipi Eredivisie-- kompetisi kasta tertinggi Liga Belanda-- bersama tim senior Ajax, Eriksen dibajak Tottenham di tahun 2013 dengan nilai transfer sebesar 11 juta pound.
Berita Terkait
-
Dipecat Real Madrid, Xabi Alonso Buka Suara: Pergi dengan Kepala Tegak
-
Usai Dituduh Membangkang, Kylian Mbappe Tulis Pesan untuk Xabi Alonso yang Cabut dari Real Madrid
-
Xabi Alonso Baru Dipecat, Manchester United Tertarik Merekrut?
-
Bursa Transfer Pelatih Real Madrid: Enzo Maresca atau Jurgen Klopp?
-
Kylian Mbappe Jadi Sosok Antagonis, Terang-terangan Berani Lawan Perintah Xabi Alonso
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Tottenham Terdepan dalam Perburuan Conor Gallagher
-
2 Pemain Urus Naturalisasi, Bakal Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia?
-
Cerita Anak John Herdman yang Ternyata Pernah Bikin Gol dan Kalahkan Timnas Indonesia
-
Dipecat Real Madrid, Xabi Alonso Buka Suara: Pergi dengan Kepala Tegak
-
Timnas Indonesia Berpotensi Segrup dengan Malaysia dan Vietnam di Piala AFF 2026
-
Jadwal Laga Timnas Futsal Indonesia Vs Korsel di Piala Asia 2026, Kapan?
-
Satu Hal ini Bakal Langsung Dilakukan John Herdman saat Tangani Timnas Indonesia
-
3 Hal Menarik dari Perkenalan John Herdman di Timnas Indonesia
-
Bayern Munich Makin Menggila, Kompany Diingatkan Jangan Ulangi Kesalahan Pep Guardiola
-
Efek Skandal Naturalisasi Malaysia, Rodrigo Holgano Pertimbangkan Pensiun