Suara.com - Striker Napoli, Jose Callejo, berharap timnya meraih hasil maksimal kala menjamu Arsenal pada leg kedua babak perempatfinal Liga Europa 2018/2019 di Stadion San Paolo, Naples, Jumat (19/4/2019) dini hari WIB.
Napoli tumbang 0-2 ketika menyambangi Arsenal pada leg pertama di Emirates Stadium. Kondisi itu membuat anak asuh Carlo Ancelotti harus meraih kemenangan dengan margin minimal tiga gol untuk bisa lolos ke semifinal.
Tugas itu tentu berat. Apalagi Arsenal sedang dalam motivasi tinggi untuk melaju ke semifinal. Namun, eks striker Real Madrid itu optimis mampu membalikkan keadaan di hadapan puluhan ribu pendukungnya sendiri.
"Laga pastinya akan berjalan sulit karena kami akan melawan tim yang hebat. Namun, di ruang ganti penuh dengan rasa lapar dan ingin memberikan segalanya di atas lapangan," kata Jose Callejon, dikutip dari Calciomercato, Kamis (18/4/2019).
"Kami harus melakukan segalanya demi diri sendiri, bagi Kota Naples, dan penggemar. Kami sangat pantas mendapat hasil bagus, kami berharap menjalani pertandingan yang sempurna," tuturnya menambahkan.
Sementara itu, Napoli sejatinya memiliki catatan apik ketika menjamu Arsenal di San Paolo. Pada pertemuan di fase grup Liga Champions edisi 2013/2014, Napoli sukses meraih kemenangan dua gol tanpa balas lewat gol yang dicetak oleh Gonzalo Higuain dan Jose Callejon.
Bolatimes/Irwan Febri Rialdi
Berita Terkait
-
Direkrut Persik Kediri, Begini Statistik Eks Arsenal dan Barcelona Jon Toral
-
Gebrakan Transfer Super League, Persik Kediri Resmi Rekrut Mantan Gelandang Arsenal
-
Chelsea Kalah dari Arsenal, Liam Rosenior Kerepotan Redam Emosi Enzo Fernandez
-
Cetak Gol dan Bawa Arsenal Sikat Chelsea, Gyokeres Terlihat Tak Suka, Ada Apa?
-
Kalahkan Chelsea, Arsenal Malah Dihantui Masalah Besar: Peran Bukayo Saka Dipertanyakan
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Bak Langit dan Bumi, Ini Beda Statistik John Herdman vs Pelatih Vietnam
-
Media Vietnam: Timnas Indonesia Era John Herdman Jalani Ujian Berat Segrup dengan Kami
-
Selain Bulgaria,1 Negara Ini Juga Jadi Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026
-
Media Vietnam Soroti 3 Pemain Keturunan yang Bisa Jadi Amunisi Baru Timnas Indonesia
-
Disebut akan Lawan Timnas Indonesia, Berapa Ranking FIFA Bulgaria?
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Pemain Muda Lokal di Balik Keganasan Malut United Musim ini, Timnas Indonesia Wajib Coba?
-
Kabar Teranyar Kontrak Mees Hilgers Bersama FC Twente, Bagaimana Nasibnya?
-
Diincar Manchester United, Conor Gallagher Pilih Berlabuh ke Tottenham Hotspur
-
Perkenalan John Herdman Dikomentari Media Vietnam, Bahas Soal Proses