Suara.com - Ratu Tisha Destria menjelaskan kontraknya sebagai Sekretaris Jenderal atau Sekjen PSSI itu memiliki status profesional. Artinya, ia hanya bisa digantikan jika diberhentikan.
Sebagaimana diketahui, PSSI kini memiliki kepengurusan baru. Di mana Mochamad Iriawan atau Iwan Bule akan memimpin PSSI untuk periode 2019-2023.
Selain itu, Iriawan akan dibantu oleh dua wakil ketua umum yakni Cucu Soemantri dan Iwan Budianto. PSSI juga memiliki 12 Anggota Komite Eksekutif (Exco) yang baru.
Mereka adalah Yoyok Sukawi, Dirk Soplanit, Endri Erawan, Haruna Soemitro, Hasnuryadi Sulaiman, Juni Rahman, Pieter Tanuri, Sonhadji, Ahmad Riyadh, Hasani Abdul Gani, Yunus Nusi, dan Vivin Cahyani.
Pemilihan-pemilihan tersebut dilakukan saat digelarnya Kongres Pemilihan yang berlangsung di Hotel Sangri-La, Jakarta, Sabtu (2/11/2019). Namun tidak ada pemilihan untuk posisi sekjen di kongres tersebut.
"Berdasarkan statuta kontrak sekjen itu profesional. Jadi saya terikat dengan kontrak hukum dan kontrak kerja selayaknya pekerja," kata Ratu Tisha, Sabtu (2/11/2019) malam.
"Apabila tak ada pemberhentian, seperti halnya karyawan biasa, apabila dipercaya kembali, pasti saya akan melanjutkan amanah ini," Tisha menambahkan.
Hanya saja, dirinya mengaku belum tahu apakah bakal melanjutkan tugasnya sebagai Sekjen PSSI di era kepengurusan Iwan Bule saat ini. Namun, Tisha menyatakan siap apabila kembali dipercaya.
"Saya rasa hal ini bukan prioritas saya menanyakan hal itu. Tapi, jika diminta jadi sekjen lagi saya siap," katanya.
Berita Terkait
-
Banyak Caketum PSSI yang Mundur, Begini Respon Menpora
-
Kongres Pemilihan PSSI Berlangsung Panas, Sejumlah Caketum PSSI Keluar
-
5 Berita Hits Bola: Cucuran Air Mata Iringi Pemakaman Alfin Lestaluhu
-
Soal Kongres PSSI, Jokowi Sebut Pemerintah Tak Bisa Intervensi
-
Kemenpora Terima Laporan PSSI Ihwal Piala Dunia U-20 2021
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
Terkini
-
Pernyataan John Herdman Isyaratkan Buka Jalan Pulang Elkan Baggott ke Timnas Indonesia
-
Komentar Warganet Soal Hadirnya Marc Klok dan Beckham Putra di Perkenalan John Herdman
-
Chelsea vs Arsenal: Mikel Arteta Punya Misi Akhiri Kutukan
-
Tak Gentar Meski Terpukul, Persija Tegaskan Mental Baja Usai Derbi Kontra Persib
-
John Herdman Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Ini Harapan Eks Striker Persib Zaenal Arief
-
Misi Berbeda John Herdman Jelang Dua Turnamen Terdekat yang Dihadapi Timnas Indonesia
-
John Herdman Bebas Pilih Asisten Pelatih Lokal, PSSI Hanya Tinggal Siapkan
-
Sven Botman Perpanjang Kontrak di Newcastle United hingga 2030
-
Beda Kata-kata Pertama John Herdman dengan Kluivert dan Shin Tae-yong, Siapa Lebih Berapi-api?
-
RB Leipzig Resmi Boyong Rekan Marselino Ferdinan