Suara.com - Fullback kanan Paris Saint-Germain (PSG), Thomas Meunier dikabarkan sudah sepakat untuk gabung Borussia Dortmund dengan status free transfer pada bursa transfer musim panas mendatang. Ini merupakan klaim ESPN, Rabu (18/3/2020).
Kontak Meunier bersama PSG memang akan kedaluwarsa pada akhir musim ini, dan hingga kini tak ada tanda-tanda durasi masa kerja pemain berusia 28 tahun itu di Parc des Princes bakal diperpanjang.
Diklaim ESPN, Meunier pun sudah sepakat menandatangani kontrak berdurasi empat tahun bersama Dortmund.
Kontrak tersebut bernilai 50 juta euro bersama Dortmund, dan pemain internasional Belgia itu akan membela panji Die Borussen --julukan Dortmund-- per 1 Juli 2020 mendatang.
Dortmund sendiri memang akan kehilangan fullback kanan andalannya pada musim panas 2020, yakni Achraf Hakimi yang bakal kembali ke Real Madrid setelah masa peminjaman dua tahunnya di Signal Iduna Park berakhir.
Sebagai informasi tambahan, Meunier menjadi salah satu dari empat pemain PSG yang bakal berstatus free agent pada musim panas mendatang.
Layvin Kurzawa, fullback kiri yang diyakini hampir bergabung dengan Juventus pada Januari 2020 lalu, juga akan habis kontrak bersama PSG pada akhir Juni nanti.
Edinson Cavani, striker yang kini berusia 33 tahun pun kontraknya bakal segera kedaluwarsa. Setali tiga uang, bek Thiago Silva yang sudah berusia 35 tahun juga bisa gabung klub lain secara gratis pada musim panas nanti.
Baca Juga: Jawaban PSSI dan PT LIB soal Klub Bermasalah Bisa Ikut Liga 2 2020
Berita Terkait
-
Ada DNA Setan Merah di Pemain Tottenham, Manchester United Wajib Beli!
-
MU Siap Rebut Wonderkid Brasil dari Chelsea, Harganya Capai Rp760 Miliar
-
PSG Konfirmasi Desire Doue Cedera, Absen Lawan Bayern Munich
-
Selamat Tinggal Vinicius Jr, Selamat Datang Erling Haaland
-
Manchester City Bakal Rogoh Kocek Rp2 Triliun demi Dapatkan Bintang PSG
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
Prediksi Manchester City vs Bournemouth: Ujian Berat The Citizens di Etihad
-
Prediksi Tottenham Hotspur vs Chelsea: Siapa Terbaik di Derby London?
-
Luciano Spalletti Diyakini Bisa Bikin Dusan Vlahovic Cetak 20 Gol
-
Juventus Lawan Emil Audero Cs, Luciano Spalletti Dibuat Pusing Gegara Ini
-
Skandal Lamine Yamal! Diduga Selingkuh dengan Model Italia Usai El Clasico
-
Allegri Penasaran Lihat Leao dan Nkunku Main Bareng, AC Milan Siap Tantang AS Roma
-
Nasib Miris Eks Arsenal di Liga Meksiko: Cuma Main 6 Kali Dalam 3 Bulan
-
Ruben Amorim Tantang Pemain Manchester United Perbaiki Mental Tandang
-
Dipecat PSSI, Patrick Kluivert Dirumorkan Jadi Pelatih Ajax
-
Kata-kata Pertama Luciano Spalletti Usai Resmi Latih Juventus, Singgung Napoli