Suara.com - Georgina Rodriguez memang dikenal dengan kehidupan mewahnya. Pacar Cristiano Ronaldo itu pun kerap tampil glamor, salah satunya saat menghadiri acara Paris Fashion Week yang digelar pada 28 September lalu.
Menyadur dari The Sun, Georgina hadir dengan dandanan super mewah. Bagaimana tidak, model 26 tahun itu mengenakan perhiasan berupa cincin berlian seharga 615.000 pounds atau setara Rp 11,5 miliar.
Tak cuma itu, Georgina juga membalut tubuh seksinya dengan pakaian yang tak kalah mewah. WAGs Juventus itu memakai baju keluaran terbaru dari brand Louis Vuitton seharga 4.500 pounds (Rp 85,2 juta).
Georgina terlihat sangat cantik dengan warna baju yang dipakai, yakni coklat. Biar menambah kesan eksklusif, ia turut menenteng tas kecil warna merah keluaran Bleecker yang harganya bikin geleng-geleng kepala, 2.310 pounds (Rp 43,7 juta).
Penampilan glamor Georgina sebenarnya bukan hal baru, mengingat sang kekasih yang merupakan pesepak bola top dunia memiliki gaji selangit. Bayangkan, Ronaldo digaji Juventus sebesar Rp 10,3 miliar per pekan.
Namun di balik kemewahannya, Georgina sosok wanita panutan. Sebab ia juga memiliki karier sukses sebagai model dengan bayaran yang tak kalah mahal.
Georgina Rodriguez juga bukan wanita manja. Beberapa waktu lalu ia terciduk setrika bajunya sendiri, alih-alih dikerjakan oleh asisten rumah tangga. Ia pun terlihat sangat menikmati pekerjaan tersebut.
Sementara itu, gelaran Paris Fashion Week tahun ini agak sedikit berbeda akibat wabah virus corona. Hanya sedikit pesohor yang hadir, antara lain Jennie Blackpink, G-Dragon, Lily Rose Depp, Marion Cotillard, hingga Margot Robbie.
Baca Juga: Wanita Ini Salah Fokus saat Ketemu Ronaldo, Langsung Senyum-senyum Sendiri
Berita Terkait
-
Dusan Vlahovic Berpeluang Comeback Lebih Cepat, Juventus Bidik Laga Panas Kontra Inter
-
Striker Juventus: John Herdman Pelatih yang Bisa Mengubah Batu Jadi Berlian
-
Sassuolo Dihajar Juventus, Ini Momen Blunder Jay Idzes
-
Juventus Hancurkan Sassuolo 3-0, Pelatih Jay Idzes Dkk Akui Perbedaan Kualitas
-
Eks Anak Asuh John Herdman Dipuji Gelandang Juventus usai Hajar Sassuolo dengan Skor 3-0
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Debut Manis! Bernardo Tavares Bongkar Strategi Kemenangan Persebaya atas Malut United
-
Tak Mau Seperti Timnas Indonesia, Exco Federasi Tunisia Tolak Patrick Kluivert
-
Final Piala Super Spanyol Barcelona vs Real Madrid, Hansi Flick Sindir Mbappe
-
Gagal Gaet Joao Cancelo, Inter Milan Bidik Wing-Back Brasil Fiorentina Dodo
-
Rekor Tak Tersentuh! Persib Empat Laga Tak Terkalahkan dari Persija, Bojan Hodak Pede
-
Update Klasemen BRI Liga 1 2025/2026 Usai Persebaya Surabaya Tundukkan MU
-
Terungkap, Wasit Persib vs Persija Ko Hyung-Jin Tersandung Masalah di China
-
Direktur Napoli Giovanni Manna Kritik VAR Jelang Duel Panas Lawan Inter Milan
-
Mike Maignan Setuju Perpanjang Kontrak, Chelsea Gigit Jari
-
Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford, Siapkan Tebusan Rp588 Miliar di Akhir Musim