Suara.com - Striker muda asal Indonesia, Amiruddin Bagus Kahfi terpaksa menjalani hubungan jarak jauh dengan pevoli cantik, Shella Bernadetha. Jarak yang jauh membuat Shella pun hanya bisa mengunggah kebersamaannya dengan Bagus saat dirinya rindu.
Melalui Stories Instagramnya pada Rabu (24/2/2021), Shella Bernadetha tampaknya mengisyaratkan bahwa dirinya sedang dilanda rindu dengan kekasihnya yang berkarier di Belanda.
Nyatanya, Shella mengunggah momen kebersamaannya dengan Bagus Kahfi. Shella membagikan foto kolase mesra saat bersama Bagus Kahfi di dalam sebuah mobil. Bahkan Shella tak sungkan untuk memegang dagu Bagus.
Memang semenjak diketahui dekat dan punya hubungan spesial, Bagus Kahfi dan Shella Bernadetha sudah tak malu untuk pamer kemesraan di media sosial.
Awalnya, hubungan Bagus dan Shella terendus ketika pevoli cantik itu mengantarkan saudara Bagas Kaffa ke bandara. Saat itu, Bagus Kahfi hendak berangkat ke Belanda untuk bergabung FC Utrecht.
Tak cukup sampai di situ, keduanya berpose mesra dengan saling menyenderkan kepalanya. Bagus Kahfi dan Shella Bernadetha juga kompak mengenakan pakaian hitam.
Namun, sayangnya Bagus dan Shella kini menjalani hubungan jarak jauh. Sebab, Bagus melanjutkan karier di Belanda bersama FC Utrecht, sedangkan Shella tetap berada di Indonesia sebagai altel voli.
Terlepas dari itu, Bagus Kahfi sendiri tidak akan langsung dimainkan di skuat utama FC Utrecht. Namun, Bagus akan diberikan kesempatan tampil di U-18 dengan tujuan pemain sepak bola Magelang itu bisa beradaptasi.
Baca Juga: Pemain Timnas Indonesia U-23 akan Divaksin, Bagaimana Nasib Shin Tae-yong?
Berita Terkait
-
LDR Itu Berat, Bagus Kahfi dan WAGs FC Utrecht Berbalas Pesan Cinta
-
Akrab, Bagus Kahfi Makan Malam Bersama Keluarga Ivar Jenner di Belanda
-
AFC Sorot Delapan Pemain Muda Indonesia yang Berkarier di Luar Negeri
-
Doa Kurniawan untuk Bagus Kahfi: Semoga Benar-benar Jadi Bintang
-
Warganet Takjub Bagus Kahfi Lancar Berbahasa Inggris
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Viral Tendangan Kungfu Liga 4, Kafi FC Jogja: Itu Gak Sengaja!
-
Ole Gunnar Solskjaer Kandidat Kuat Nakhoda Baru MU Sampai Akhir Musim Ini
-
Masa Lalu John Herdman yang Kelam Dibongkar Habis-habisan Media Belanda
-
Masa Lalu John Herdman yang Kelam Dibongkar Habis-habisan Media Belanda
-
Intip Kontrakan Mewah Rp24 Miliar yang Ditempati Ruben Amorim Saat Latih Manchester United
-
Erik ten Hag Resmi Jadi Dirtek FC Twente, Nasib Mees Hilgers Bakal Membaik?
-
Profil Pemain KAFI FC Pelaku Tendangan Kung Fu Brutal Menyasar ke Leher Lawan
-
Hasil Liga Italia Tadi Malam: Juventus Gebuk Jay Idzes Cs, Cek Klasemen Serie A Terbaru
-
8 Tim Lolos Perempat Final Piala Afrika 2025, Jadwal & Duel Sengit Sudah Menanti
-
Jadwal Pertandingan Persib Bandung vs Persija Jakarta Pekan Kedua Januari 2026