Suara.com - Kabar duka datang dari sepak bola Italia. Gelandang muda yang bermain untuk Primavera Lazio, Daniel Guerini, dikabarkan meninggal dunia secara tragis di usia 19 tahun dalam sebuah kecelakaan mobil.
Timnas Italia akan memulai petualangannya dalam Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa pada Jumat (26/3/2021) dini hari WIB. Gli Azzurri akan menghadapi Irlandia Utara di laga perdana Grup C.
Berikut lima berita sepak bola terkini dan hits versi Suara.com, periode Kamis (25/8/2020) :
1. Lazio Berduka, Gelandang Mudanya Tewas dalam Kecelakaan Mobil
Kabar duka datang dari sepak bola Italia. Gelandang muda yang bermain untuk Primavera Lazio, Daniel Guerini, dikabarkan meninggal dunia secara tragis di usia 19 tahun dalam sebuah kecelakaan mobil.
Kecelakaan maut ini terjadi pada Rabu (24/3/2021) malam waktu setempat. Daniel Guerini yang berkendara dengan dua orang temannya bertabrakan dengan mobil Mercedes A Class yang dikemudikan oleh pria berusia 68 tahun.
2. Prediksi Italia Vs Irlandia Utara: Preview, Skor, H2H, dan Susunan Pemain
Timnas Italia akan memulai petualangannya dalam Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa pada Jumat (26/3/2021) dini hari WIB. Gli Azzurri akan menghadapi Irlandia Utara di laga perdana Grup C.
Baca Juga: Pegang Ketek Lalu Dicium, Sosok Kaus Biru di Sesi Latihan PSM Jadi Sorotan
Untuk menghadapi tiga pertandingan pembuka kualifikasi ini, pelatih Italia, Roberto Mancini memanggil 38 pemain ke dalam skuad yang beberapa diantaranya adalah wajah baru.
3. Usil Banget, Nurhidayat Semprot Muka Yakob Sayuri Pakai Air Botol
Bek baru PSM Makassar, Nurhidayat Haji Haris, iseng betul dengan rekan setimnya, Yakob Sayuri. Ia menyemprotkan air dari sebuah botol kecil ke muka pemain asal Papua tersebut.
Hal ini diketahui melalui video yang diunggah PSM di Instagram. Sammbil membawa botol air minum, Nurhidayat terlihat seperti melakukan sebuah trik sulap di hadapan Yakob.
Berita Terkait
-
Cristiano Ronaldo Ngaku Bukan Pria Romantis yang Suka Berikan Bunga tapi Ngasih Cincin Rp30 M
-
Legenda Juan Sebastian Veron: Penyihir Lapangan Tengah yang Bikin Sir Alex Naik Pitam
-
Juventus Krisis: 394 Menit Tak Bisa Cetak Gol, 7 Laga Tanpa Kemenangan
-
Luka Belum Pulih, Juventus Kembali Tumbang di Tangan Lazio
-
Atalanta vs Lazio Berakhir Tanpa Gol, Statistik Unggul Tak Berbuah Kemenangan
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Prediksi Susunan Pemain Persib Bandung vs Dewa United, Bentrok Skuad Timnas Indonesia
-
Timur Kapadze Latih Timnas Indonesia, Satu Rekor Ini Bakal Pecah
-
Timur Kapadze: Terima Kasih Kepada Pecinta Sepakbola di Indonesia
-
Apa Misi Terselubung Timur Kapadze di Jakarta?
-
Poling: 5 Nama Hebat Berebut Kursi Panas, Siapa Paling Cocok Latih Timnas Indonesia?
-
BREAKINGNEWS! Timur Kapadze ke Jakarta Tidak Wawancara dengan PSSI
-
Prediksi Persib Bandung Vs Dewa United 21 November 2025, Laga Panas Dijamin Gila-gilaan!
-
Sadio Mane Akui Pernah Ribut dengan Mohamed Salah di Liverpool
-
Timur Kapadze Sudah di Indonesia, China dan Turki Berpeluang Membajak Jika Negosiasi Lambat
-
Jadwal Liga Jerman 22-23 November 2025, Misi Berat Kevin Diks Hadapi FC Heidenheim