Suara.com - Pelatih Persib Bandung, Robert Albert bersyukur timnya bisa mencapai target semifinal Piala Menpora 2021. Kini, tim kebanggaan Bobotoh itu punya target baru yakni ke final.
Pada babak semifinal yang berlangsung dua kali ini, Maung Bandung --julukan Persib- akan berhadapan dengan PSS Sleman.
Leg pertama akan berlangsung di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Jumat (16/4/2021), sementara semifinal kedua akan berlangsung di Manahan, Solo pada 19 April mendatang.
Persiapan pun telah dilakukan oleh Ezra Walian dan kawan-kawan. Utamanya untuk mendapatkan poin di semifinal pertama yang akan berlangsung besok.
"Kami sudah mencapai target kami yaitu mencapai babak semifinal, dan juga bisa melawan PSS Sleman di laga besok hari," kata Robert dalam jumpa pers virtual sehari jelang pertandingan.
"Kami juga ingin mencapai target baru untuk masuk ke final sehingga kami bisa mewujudkan keinginan teman-teman untuk bermain sepakbola," tambah pelatih asal Belanda itu.
Bek Persib, Victor Igbonefo menyebut persiapan ia dan rekan-rekannya sudah cukup matang. Tinggal bagaimana nanti di atas lapangan menerapkannya.
"Ya kalau saya pribadi siap untuk berlaga besok. Saya harap laga besok akan berjalan dengan baik," ujar Igbonefo.
"Di sepakbola anda tidak tahu apa yang akan terjadi. Tapi kita akan memaksimalkan supaya kita lebih baik lagi," pungkasnya.
Baca Juga: Sudirman Beberkan Kekuatan PSM yang Harus Diwaspadai Persija
Persib Bandung lolos ke semifinal setelah mengalahkan Persebaya Surabaya. Sementara PSS berhasil mengalahkan Bali United sehingga berhak melaju ke fase berikutnya.
Berita Terkait
-
Kata-kata Marc Klok Kasih Ancaman Keras ke Arab Saudi!
-
Ambisi Bintang Persib: Marc Klok Ingin Ukir Sejarah Bersama Timnas Indonesia
-
Optimisme 'Baja' Eliano Reijnders: Yakin Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia 2026
-
Persib Bandung, ACL Two dan Kebijakan Pemain Asing Liga Indonesia yang Mulai Beri Dampak Positif
-
Bojan Hodak Liburkan Tim Persib Setelah Taklukkan Bangkok United
Terpopuler
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Rekan Cristiano Ronaldo Resmi Dimainkan Herve Renard Lawan Timnas Indonesia
-
Analisis Taktik Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Herve Renard Bakal Pakai 3 Bek
-
Media Arab Bocorkan Strategi Herve Renard Jelang Lawan Timnas Indonesia: Winger Jadi Kunci
-
Patrick Kluivert Puji-puji Nadeo Argawinata Usai Umumkan Emil Audero Absen Lawan Arab Saudi
-
Siapa Bakal Isi Slot Marselino Ferdinan Lawan Arab Saudi? 3 Pemain Bisa Jadi Pilihan
-
Putar Otak Patrick Kluivert dan Pastoor! Siapkan Jurus Rahasia untuk Bekuk Arab Saudi
-
Ribuan WNI Serbu Jeddah! Stadion Arab Saudi Bakal Dimerahkan Suporter Indonesia
-
Bentrok Persib di Jeddah! Frans Putros Tantang Empat Rekan Klub di Timnas Indonesia
-
Persaingan Panas 4 Kiper Timnas Indonesia Jelang Hadapi Arab Saudi, Intip Statistiknya
-
Erling Haaland Ungkap Rahasia Ketajaman Musim Ini. Sosok Ini Jadi Penyemangat