Suara.com - Kakak Georgina Rodrdiguez yang bernama Ivana memunculkan rumor bahwa kekasih Cristiano Ronaldo sedang hamil. Pasalnya, Ivana membagikan foto Georgina dengan emoji hati di perutnya.
Cristiano Ronaldo saat ini memiliki empat orang anak, yaitu Critiano Jr serta si kembar Eva dan Mateo lahir dari ibu pengganti. Nah bersama Georgina, Ronaldo baru punya satu anak, yakni Alana Martina.
Kendati begitu, Georgina Rodriguez tak pandang bulu. Sebab, dia tetap mengurus tiga anak Ronaldo seperti anaknya sendiri.
Dilansir dari laporan The Sun, kini muncul rumor bahwa Georgina sedang hamil. Maka dari itu, Ronaldo bakal menyambut anak kelimanya.
Rumor Georgina hamil mencuat ketika kakaknya, Ivana membagikan sebuah foto. Dalam foto tersebut, Ivana membagikan potret cantik Georgina sedang memakai jas krem serta menenteng tas.
Menariknya, di foto tersebut Ivana menambahan emoji hati di bagian perut Georgina. Sontak, hal itu seperti tanda pengumuman bahwa WAGs berusia 27 tahun itu hamil.
Akan tetapi, belum ada konfirmasi resmi dari pihak Georgina atau Ronaldo terkait kabar kehamilan itu. Bahkan, Ivana sudah menghapus foto tersebut dari akun Instagramnya.
Sementara itu, kapal pesiar yang dipakai liburan Ronaldo dan Georgina sebelumnya juga mendapat perhatian. Menurut laporan The Sun, kapal pesiar itu memiliki harga 5,5 juta poundsterling (sekitar Rp110 miliar).
Dengan harga kapal pesiar yang sangat mahal, tentunya terdapat fasilitas yang supermewah. Di dalam kapal pesiar itu terdapat lima kabin mewah.
Baca Juga: Jakarta Sulit, TC Timnas Indonesia Siap Digelar di Kalimantan atau Sumatra
Ada juga ruang makan yang dilengkapi oleh dapur moder untuk memasak. Jadi keluarga Ronaldo tidak pusing mau makan apa, meski di tengah lautan.
Nah, di atas kapal juga terdapat lounge untuk berjemur dan bersantai. Keluarga Ronaldo juga bisa menikmati nuansa alam yang menenangkan.
Tak hanya itu, kapal pesiar yang dibeli Ronaldo pada tahun 2020 lalu juga bisa dilengkapi dengan daya kuat yang bisa melaju dengan kecepatan setinggi 28 knot atau setara 51 km/jam.
Berita Terkait
-
Mewah! Intip Fasilitas Kapal Pesiar Ronaldo Seharga Rp 110 Miliar yang Dipakai Liburan
-
Sewa Taman untuk Rayakan Ulang Tahun Anak Ronaldo, Georgina Rodriguez Tuai Kritikan
-
Georgina Rodriguez Pamer Pose Menantang usai Ronaldo Jadi Top Skor Euro 2020
-
Tampil Cantik Pakai Jersey Portugal, Georgina Doakan Ronaldo Sukses di Euro 2020
-
Wags Timnas Portugal di Euro 2020, Georgina Rodriguez hingga Margarida Corceiro
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Hokky Caraka Minta Tolong ke John Herdman yang Ditunjuk Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
3 Pemain Terbuang Berpeluang Besar Comeback ke Timnas Indonesia Era John Herdman
-
Media Thailand Ungkit Skandal yang Libatkan Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Emil Audero Main Penuh, Cremonese Raih Hasil Imbang 2-2 Lawan Cagliari
-
Pesan Orang Nomor 1 The Jakmania untuk Skuad Persija Jelang Laga Panas Kontra Persib Bandung
-
Exco PSSI Komentari Isu Ricardo Salampessy sampai Eks Como Jadi Asisten John Herdman
-
Marc Klok Beberkan Kondisi Persib Bandung Jelang Lawan Persija Jakarta
-
Bersaing dengan 3 Nama, Eks Pemain Persipura Disebut Jadi Kandidat Kuat Asisten Pelatih John Herdman
-
Pratama Arhan Bakal Satu Tim dengan Anak Legenda Barcelona dan Brasil
-
Rekam Jejak Pelatih Asal Inggris di Asia Tenggara, John Herdman akan Sukses di Timnas Indonesia?