Suara.com - Rabu, 29 September 2021, PSG akan menjamu Manchester City di Parc des Princes di laga kedua Grup A Liga Champions.
Pertandingan tersebut bukan hanya menjadi kesempatan bagi PSG untuk menuntaskan dendam atas kekalahan mereka dari Manchester City di semifinal Liga Champions musim lalu, akan tetapi juga menjadi ajan reuni mentor dan murid, Josep Guardiola dengan Lionel Messi.
Reuni antara eks aktor penting Barcelona itu pastinya akan menjadi sorotan. Mengingat di bursa transfer musim panas tahun ini, sempat terdengar kabar Messi akan merapat ke City, meski pada akhirnya pemain asal Argentina itu gabung PSG.
Seperti disebutkan di atas, pertemuan antara dua raksasa Eropa ini akan memiliki unsur balas dendam karena PSG nyaris mencapai final Liga Champions kedua mereka musim lalu.
Di semifinal musim lalu, PSG dibuat tak berdaya oleh The Citizens besutan Guardiola dengan agregat telak 1-4. Tapi musim ini, catatan pertemuan kedua tim mungkin akan berbeda karena PSG kini memiliki Messi di barisan terdepan mereka.
Pemain berusia 34 tahun itu mengalami cedera saat melawan Lyon dan menepi di dua pertandingan Ligue 1. Tapi kini Messi dikabarkan siap berlaga menghadapi bekas mentornya di Parc des Princes.
Reuni antara Guardiola dengan Messi kali ini adalah yang kesekian kalinya. Namun menjadi yang pertama bagi Messi bersama PSG.
Pada 1 November 2016, Messi mengunjungi Stadion Etihad di babak penyisihan grup Liga Champions. Ketika itu, Messi masih berseragam Barcelona.
Usai Messi membuka skor, The Citizens kembali memenangkan pertandingan dengan skor 3-1.
Baca Juga: Skuad Manchester City Sarat Kualitas dan Kuantitas, Bernardo Silva Mungkin Hengkang
Meskipun City mendapatkan kemenangan hari itu, bagaimanapun, mereka telah kehilangan leg pertama di babak penyisihan grup dengan skor 4-0 dari Barcelona di mana Messi sukses mencetak hattrick ke gawang The Citizens.
Tahun sebelumnya Messi tampil melawan tim asuhan Guardiola sebelum City, Bayern Munich, di semi-final Liga Champions yang dimenangkan Barcelona dengan agregat 5-3.
Catatan Messi melawan tim Guardiola memang cukup mentereng. Akan tetapi, melihat bagaimana Messi bermain di sejumlah laga di PSG, bisa dipastikan jika pemain berjuluk La Pulga itu harus kerja keras jika ingin menjebol gawang tim besutan bekas mentornya tersebut.
Berita Terkait
-
Antoine Semenyo Langsung On Fire, Guardiola Dapat Potongan Puzzle yang Hilang
-
Momen Manchester City Hajar Exeter 10 Gol, Ada Peran Pemain Keturunan Maluku
-
Hasil Piala FA: Deretan Fakta Usai Manchester City Pesta 10 Gol, Rekor Liverpool Pecah
-
Ole Gunnar Solskjaer Makin Dekat Kembali ke Manchester United
-
Arsenal atau Manchester City? Ini Pilihan Roy Keane Favorit Juara Premier League 2025/2026
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Manchester United Tersingkir di Piala FA Usai Dipermalukan Brighton 1-2
-
Gol Justin Hubner Selamatkan Fortuna Sittard dari Kekalahan Dramatis Lawan Go Ahead Eagles
-
Rizky Ridho Siap Balas Dendam ke Persib Bandung: Kami Tunggu di Jakarta
-
Kevin Diks Cetak Gol Penalti Bawa Monchengladbach Menang Telak 4-0 Atas Augsburg di Liga Jerman
-
Inter Milan vs Napoli: Chivu Percaya Pemain Muda, Zielinski dan Bisseck Disiapkan Jadi Starter
-
Isu Panas di Old Trafford: Bruno Fernandes Bakal Ikuti Jejak Ruben Amorim?
-
Jelang Inter Milan vs Napoli, Hakan Calhanoglu Ungkap Pernyataan Mengejutkan
-
Viral Emosi Thom Haye di Laga Persib vs Persija, Ungkap Kesedihan hingga Terima Ancaman Kematian
-
Final Piala Super Spanyol: Courtois vs Joan Garca, Duel Kiper Penentu El Clasico
-
Kata-kata Beckham Putra Usai Bikin Persija Jakarta Menangis di GBLA