Suara.com - Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memilih Evan Dimas Darmono sebagai kapten tim selama mengarungi Piala AFF 2020. Sementara terkait kebijakan soal ban kapten, Shin Tae-yong memastikan timnya tidak akan menggunakan warna pelangi.
Sementara jadwal penyelenggaraan babak delapan besar Liga 2 2021 akhirnya telah dirilis. Merujuk pada jadwal yang dirilis di laman resmi PT LIB, jadwal babak delapan besar Liga 2 2021 akan mulai digelar pada 15 Desember 2021 hingga 23 Desember 2021.
Berikut lima berita sepak bola hits dan menarik di kanal bola Suara.com, sepanjang Rabu (8/12/2020) yang kami rangkum di bawah ini:
1. Shin Tae-yong Tunjuk Evan Dimas sebagai Kapten Timnas Indonesia di Piala AFF
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memilih Evan Dimas Darmono sebagai kapten tim selama mengarungi Piala AFF 2020. Sementara terkait kebijakan soal ban kapten, Shin Tae-yong memastikan timnya tidak akan menggunakan warna pelangi.
Seperti diketahui, warna pelangi di ban kapten Timnas Thailand dan Myanmar menjadi perdebatan. Pasalnya, warna tersebut identik dengan dukungan terhadap komunitas LGBT.
2. Mulai Digelar 15 Desember, Berikut Jadwal Lengkap Babak 8 Besar Liga 2 2021
Jadwal penyelenggaraan babak delapan besar Liga 2 2021 akhirnya telah dirilis secara resmi oleh PT Liga Indonesia Baru (LIB).
Baca Juga: Prediksi Timnas Indonesia vs Kamboja di Piala AFF 2020
Merujuk pada jadwal yang dirilis di laman resmi PT LIB, jadwal babak delapan besar Liga 2 2021 akan mulai digelar pada 15 Desember 2021 hingga 23 Desember 2021.
3. Timnas Indonesia Vs Kamboja, Shin Tae-yong: Kami Akan Tampil Menekan
Pelatih tim nasional Indonesia Shin Tae-yong mengatakan bahwa skuadnya akan tampil menekan untuk menundukkan Kamboja dalam laga Grup B Piala AFF 2020 di Stasion Bishan, Singapura, Kamis (9/12/2021).
"Kami mesti menekan dan merebut penguasaan bola," ujar Shin pada konferensi pers virtual yang diikuti di Jakarta, Rabu (8/12/2021).
Berita Terkait
-
Kilas Balik Anak John Herdman Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia dan Buat STY Tertunduk
-
Mees Hilgers Siap Buka Kembali Negosiasi dengan FC Twente
-
Harapan Umuh Muchtar usai John Herdman Diresmikan sebagai Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026, Berapa Ranking FIFA Bulgaria?
-
Duo Striker Brazil Jalani Naturalisasi, Bisa Jadi Opsi Lini Depan Timnas Indonesia?
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
2 Hal Menarik dari Rumor Kelme Jadi Brand Apparel Baru Timnas Indonesia
-
Timnas Indonesia vs Bulgaria: Ole Romeny Bakal Lawan Rekan Setimnya
-
Kondisi Terbaru Mees Hilgers: Nasib Ada di Tangan Erik Ten Hag
-
Tak Dipakai Mikel Arteta, Bek Arsenal Rp1 Triliun Berpotensi Hijrah ke Liverpool
-
Prediksi Semifinal Piala Liga Inggris Chelsea vs Arsenal: Rekor Buruk The Blues di Kandang Sendiri
-
Tak Mau Hormati Barcelona, Kylian Mbappe Kena Damprat Joan Laporta
-
Terungkap Umpatan Xabi Alonso ke Pemain Real Madrid Sebelum Dipecat, Mbappe Jadi Biang Kerok
-
Kilas Balik Anak John Herdman Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia dan Buat STY Tertunduk
-
Harapan Umuh Muchtar usai John Herdman Diresmikan sebagai Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Mees Hilgers Siap Buka Kembali Negosiasi dengan FC Twente