Suara.com - Borneo FC enggan meremehkan Barito Putera, tim yang akan mereka hadapi di pekan ke-19 BRI Liga 1 2021/2022.
Meski baru saja dibantai tiga gol tanpa oleh Bali United FC, Barito Putera dipastikan berambisi bangkit. Tim yang tengah berada di papan bawah itu diyakini siap tampil maksimal.
"Saya minta semua elemen tim fokus bersiap melawan Barito Putera. Mereka salah satu tim yang punya motivasi bagus. Perlu ekstra kerja keras jika ingin meraih kemenangan," ucap Manajer Borneo FC, Dandri Dauri dikutip dari laman resmi Liga Indonesia Baru, Rabu (12/1/2022).
Dandri juga mengingatkan pemainnya untuk waspada. Sebab Barito Putera pada putaran kedua ini punya materi pemain mumpuni.
"Kualitas materi pemain Barito sangat berubah pada putaran kedua. Kami tidak bisa meremehkan lawan," sambungnya.
Hal lain yang juga ditegaskan Dandri ialah timnya wajib tampil lebih baik. Berkaca dari laga terakhir kontra Persik Kediri, banhak peluang yang gagal dikonversikan menjadi gol.
"Saya mewakili manajemen meminta lini pertahanan harus lebih solid agar tidak kebobolan. Sektor depan juga wajib tampil tenang untuk mencetak banyak gol. Intinya kemenangan harus diperjuangkan bersama," pungkasnya.
Mengantongi 15 poin dari 18 pertandingan, Barito Putera saat ini berada di posisi 16 klasemen sementara Liga 1, atau posisi teratas zona degradasi.
Sementara Borneo FC yang mendulang 27 poin dari 18 pertandingan, menempati posisi tujuh klasemen.
Baca Juga: Link Live Streaming Persiraja Banda Aceh vs PSIS Semarang, BRI Liga 1 Malam Ini
Berita Terkait
-
Alasan Fajar Fathur Rahman Tinggalkan Borneo FC demi Gabung Persija Jakarta
-
Resmi! Fajar Fathur Rahman Jadi Amunisi Baru Persija Jakarta
-
Update Klasemen BRI Liga 1 2025/2026 Usai Persebaya Surabaya Tundukkan MU
-
Borneo FC Tumbang dari Persita, Duel Klasik Persib vs Persija Penentu Juara Paruh Musim
-
Hasil Persita vs Borneo FC 2-0: Pendekar Cisadane Tak Tertahankan Masuk Persaingan Papan Atas
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Selain Bulgaria,1 Negara Ini Juga Jadi Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026
-
Media Vietnam Soroti 3 Pemain Keturunan yang Bisa Jadi Amunisi Baru Timnas Indonesia
-
Disebut akan Lawan Timnas Indonesia, Berapa Ranking FIFA Bulgaria?
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Pemain Muda Lokal di Balik Keganasan Malut United Musim ini, Timnas Indonesia Wajib Coba?
-
Kabar Teranyar Kontrak Mees Hilgers Bersama FC Twente, Bagaimana Nasibnya?
-
Diincar Manchester United, Conor Gallagher Pilih Berlabuh ke Tottenham Hotspur
-
Perkenalan John Herdman Dikomentari Media Vietnam, Bahas Soal Proses
-
Prestasi Peter White Sebagai Pelatih Inggris Tersukses di Timnas Indonesia, John Herdman Gentar?
-
Alasan Fajar Fathur Rahman Tinggalkan Borneo FC demi Gabung Persija Jakarta