Suara.com - Berikut deretan duet maut sepanjang gelaran BRI Liga 1 2021-2022, di mana posisi teratas di isi oleh dua penyerang tim papan bawah.
Pemain Timnas Indonesia U-19, Radzky Syahwal Ginting turut berkomentar terkait kekalahan 1-5 dari Yeungnam University dalam laga uji tanding, Selasa (23/3/2022). Menurutnya, cuaca yang dingin bukan menjadi alasan kekalahan telak timnya tersebut.
Berikut lima berita sepak bola terkini versi Suara.com, periode Rabu (23/3/2022) :
1. Ada Spasojevic dan Lilipaly, Berikut Daftar Duet Maut di Liga 1 2021
Berikut deretan duet maut sepanjang gelaran BRI Liga 1 2021-2022, di mana posisi teratas di isi oleh dua penyerang tim papan bawah.
Gelaran BRI Liga 1 2021-2022 telah memasuki garis finis. Kini setiap peserta hanya akan menjalani dua laga tersisa di musim ini.
2. Timnas Indonesia U-19 Dibantai Yeungnam University, Pemain Persija Ini Enggan Salahkan Cuaca
Pemain Timnas Indonesia U-19, Radzky Syahwal Ginting turut berkomentar terkait kekalahan 1-5 dari Yeungnam University dalam laga uji tanding, Selasa (23/3/2022). Menurutnya, cuaca yang dingin bukan menjadi alasan kekalahan telak timnya tersebut.
Baca Juga: Pilihan Sulit Barcelona: Bawa Pulang Lionel Messi atau Boyong Erling Haaland
Memang, pertandingan yang berlangsung di Lapangan Yeongdeok Heimaji, Korea Selatan itu, suhu sempat mencapai 11 derajat celcius. Bagi orang Indonesia, cuaca tersebut tentu tidak biasa.
3. Ingin Bebas dari Degradasi, Barito Putera Akui Bakal Sulit Hadapi Persita Tangerang
Misi Barito Putera untuk terhindar dari degradasi bakal sulit mengingat lawan selanjutnya adalah Persita Tangerang. Hal ini diakui oleh Pelatih Barito Putera, Rahmad Darmawan.
Kedua tim akan saling berjumpa di Stadion Kompyang Sujana dalam pekan ke-33 BRI Liga 1 2021/2022, Kamis (24/3/2022). Kemenangan wajib didapat Laskar Antasari --julukan Barito Putera-- menjaga asa bertahan di Liga 1 musim depan.
Tag
Berita Terkait
- 
            
              Legenda Juan Sebastian Veron: Penyihir Lapangan Tengah yang Bikin Sir Alex Naik Pitam
 - 
            
              Barcelona Goda Harry Kane, Bayern Munich Bisa Ketiban Rezeki Nomplok
 - 
            
              Pahit! Ruben Amorim Cuma Pilihan Ketiga Manchester United
 - 
            
              Barcelona Menang 3-1, Hansi Flick: Harusnya Kami Menang 6-2
 - 
            
              Sean Dyche Murka! Tuding Gol Manchester United Tidak Sah
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Permalukan Tuan Rumah Qatar, Bintang Muda Italia Pede Juara Piala Dunia U-17 2025
 - 
            
              FIFA Tolak Banding FAM! 7 Pemain Naturalisasi Disanksi Berat
 - 
            
              Pelatih Brasil: Kami Hormat dengan Timnas Indonesia U-17
 - 
            
              Hasil Piala Dunia U-17 2025: Portugal dan Tunisia Pesta 6 Gol, Jepang Menang Tipis
 - 
            
              Mesin Gol Persija Jakarta Tegaskan Jaga Api Kemenangan Demi Kejar Borneo FC di Super League
 - 
            
              Perang Sudan Kian Sadis, Muncul Seruan Boikot Manchester City, Kok Bisa?
 - 
            
              Timnas Indonesia U-17 Target Minimal Seri Lawan Zambia, Syukur-syukur Bisa Menang
 - 
            
              Patrick Vieira Dipecat Genoa, Mario Balotelli: Karma Itu Nyata!
 - 
            
              Nova Arianto: Semoga Qatar Kembali Bersahabat dengan Timnas Indonesia
 - 
            
              Dibeli dengan Mahar Rp2,2 T, Declan Rice Menjelma Jadi Gelandang Terbaik Dunia