Suara.com - Kiper legendaris Korea Selatan Lee Woon-jae termasuk pesepak bola yang memutuskan masuk Islam. Rekan Shin Tae-yong itu mualaf sejak beberapa tahun silam.
Sementara undian fase grup Piala Dunia 2022 selesai diselenggarakan pada Jumat (1/4/2022) di Qatar. Sejumlah fakta menarik pun muncul dari hasil pengundian, termasuk indikasi berbau politik.
Berita di atas adalah dua dari lima berita sepak bola di kanal bola yang paling banyak mendapat perhatian dan banyak dibaca sepanjang pekan ini.
Berikut kami rangkum 5 berita top sepak bola di kanal bola Suara.com sepekan ini :
1. Lee Woon-jae, Kiper Legendaris Korea Selatan yang Putuskan Mualaf
Kiper legendaris Korea Selatan Lee Woon-jae termasuk pesepak bola yang memutuskan masuk Islam. Rekan Shin Tae-yong itu mualaf sejak beberapa tahun silam.
Sosok Lee Woon-jae meroket selepas Piala Dunia 2022 silam. Tercatat ia pernah mengawal gawang tim berjuluk Taeguk Warriors ini dalam empat kali ajang Piala Dunia pada tahun 1994, 2002, 2006, dan 2010.
2. Hasil Undian Fase Grup Piala Dunia 2022 Dicurigai Berbau Politik, Begini Faktanya
Baca Juga: Hasil Liga Spanyol: Atletico Madrid Tumbang di Kandang Real Mallorca
Undian fase grup Piala Dunia 2022 selesai diselenggarakan pada Jumat (1/4/2022) di Qatar. Sejumlah fakta menarik pun muncul dari hasil pengundian, termasuk indikasi berbau politik.
Sejumlah tim-tim besar akan berjumpa di babak penyisihan grup Piala Dunia 2022, yang paling disorot Grup E berisikan Jerman, Spanyol dan Jepang.
3. Asisten Pelatih Timnas Indonesia Dzenan Radoncic Jalankan Puasa, Banjir Pujian Netizen
Asisten Pelatih timnas Indonesia, Dzenan Radoncic, ternyata ikut menjalani ibadah puasa di bulan Ramadan ini. Mengetahui hal ini, netizen memberikan pujian.
Melalui akun Instagramnya pada Minggu (3/4/2022), Dzenan Radoncic membagikan beberapa potret keluarganya. Ia juga mengucapkan selamat Ramadan.
Tag
Berita Terkait
-
STY Siap Kembali, PSSI: Tak Mudah Cari Pelatih yang Cocok untuk Timnas Indonesia
-
Apa Bisa Diterima? Ternyata Ini Alasan Erick Thohir Ogah Tunjuk Pelatih Interim Timnas Indonesia
-
4 Pemain Keturunan Masuk Skuad Timnas Indonesia U-17 untuk Piala Dunia U-17 2025
-
Apa Itu FIFA ASEAN Cup? Turnamen Baru Peluang Timnas Indonesia Jadi Raja Asia Tenggara
-
Piala ASEAN FIFA Diluncurkan, Timnas Indonesia Bisa Mentas dengan Kekuatan Penuh
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
Terkini
-
Head to Head Persib Bandung vs Persis Solo Jelang Laga Pekan ke-10 BRI Super League 2025-2026
-
STY Siap Kembali, PSSI: Tak Mudah Cari Pelatih yang Cocok untuk Timnas Indonesia
-
Apa Bisa Diterima? Ternyata Ini Alasan Erick Thohir Ogah Tunjuk Pelatih Interim Timnas Indonesia
-
Jay Idzes Bangga Lini Belakang Sassuolo Membaik, Namun Akui Kekalahan Dramatis di Mapei
-
Prediksi Persib Bandung vs Persis Solo di BRI Super League 27 Oktober 2025
-
4 Pemain Keturunan Masuk Skuad Timnas Indonesia U-17 untuk Piala Dunia U-17 2025
-
Ketegangan Membara Usai El Clasico di Bernabeu, Reaksi Tak Terduga dari Pelatih Real Madrid
-
Apa Itu FIFA ASEAN Cup? Turnamen Baru Peluang Timnas Indonesia Jadi Raja Asia Tenggara
-
Piala ASEAN FIFA Diluncurkan, Timnas Indonesia Bisa Mentas dengan Kekuatan Penuh
-
Christian Vieri Prediksi Igor Tudor Bakal Dipecat Juventus