Pada menit ke-66, Persebaya berhasil mencetak gol lewat kaki Ahmad Nufiandani. Brylian yang tanpa pengawalan pemain Bhayangkara, berhasil mengumpan bola ke Nufiandani setelah melewati Kiper Bhayangkara yakni Awan Setho.
Nufiandani pun langsung menyambut umpan itu dengan kaki kanannya setelah pergerakannya tak dapat diantisipasi oleh Awan Setho. Persebaya mengungguli Bhayangkara dengan skor 1-0.
Lalu pada menit ke-76, Persebaya mengganti Moch Zaenuri dengan Dandi Maulana. Zaenuri saat itu tiba-tiba tidak bisa melanjutkan pertandingan karena alasan yang belum diketahui.
Selanjutnya giliran Bhayangkara yang juga mengganti pemain pada menit ke-78. Andik Vermansyah masuk ke lapangan menggantikan Wahyu Subu Seto.
Pada menit ke-89, Bek Persebaya yakni Silva Lelis mendapat kartu kuning. Hukuman itu diberikan karena Lelis melakukan pelanggaran terhadap Andik ketika mengejar bola liar.
Setelah laga menginjak menit ke-90, wasit memberikan penambahan waktu selama enam menit.
Lalu pada menit ke-91, Bhayangkara mendapat peluang dari tembakan Ezzejari. Namun tembakannya membentur bek Persebaya sehingga bola melambung ke atas gawang.
Tak lama setelah itu, Bhayangkara berhasil mencetak gol dari kaki Anderson Salles. Pada menit ke-94, tembakan Salles tak mampu dihalau Andika Ramdhani sehingga Bhayangkara berhasil menyamai kedudukan.
Hingga wasit meniup peluit panjang, kedua tim belum bisa merubah kedudukan untuk lebih unggul. Babak kedua berakhir dengan skor imbang 1-1.
Baca Juga: 10 Pemain Bali United Mampu Imbangi Persib, Teco Acungkan Dua Jempol
Susunan Pemain:
Bhayangkara FC XI: Awan Setho; Anderson Salles, I Putu Gede Juni Antara, Indra Kahfi, Abdul Rahman, Finky Pasamba, M. Hargianto, Youness Mokhtar, Antoni Putro Nugroho, Wahyu Subo Seto, Youssef Ezzejjari.
Pelatih: Widodo C Putro (Indonesia)
Persebaya Surabaya XI: Andhika Ramadhani, Leonardo Lelis, Moch. Zaenuri, Ahmad Nufiandani, Arizky Wahyu, Michael Bonjovi Rumere, Alwi Slamat, M. Hidayat, Alta Ballah, Julian Mancini, Saiful.
Pelatih: Aji Santoso (Indonesia)
Tag
Berita Terkait
- 
            
              Tabrak Tiang hingga Hilang Kesadaran, Ryuji Utomo Bagikan Kondisi Terkini
 - 
            
              Pelatih Persis Solo Sentil Fokus Pemain usai Kalah dari Persebaya Surabaya
 - 
            
              Pelatih Persebaya Ungkap Rahasia Kalahkan Persis Solo
 - 
            
              Bruno Moreira Catatkan Pertandingan ke-100 Bersama Persebaya
 - 
            
              Persita Tangerang Optimalkan Pemulihan Fisik Pemain, Strategi Krusial Hadapi Bhayangkara FC
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Putu Panji Panaskan Semangat! Timnas Indonesia U-17 Siap Hancurkan Zambia
 - 
            
              Selamat Tinggal Elkan Baggott, Orang Paling Berjasa Selama 4 Tahun Terancam Pergi
 - 
            
              Pelatih Zambia Soroti Satu Keunggulan Krusial Timnas Indonesia U-17
 - 
            
              Manuel Neuer Tak Gentar dengan Gertakan PSG: Kami Tak Takut!
 - 
            
              PSG Optimis Akhiri Rekor 15 Laga Tak Terkalahkan Bayern Munich di Liga Champions
 - 
            
              Duet Isak dan Ekitike Belum On Fire, Arne Slot Diminta Tiru Cara Jurgen Klopp
 - 
            
              Arteta Cemas Cedera Otot Viktor Gyokeres Jelang Hadapi Slavia Praha
 - 
            
              Zambia Diterpa Badai Cedera Jelang Lawan Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025
 - 
            
              Cetak Gol ke Gawang Bali United Jadi Modal Andrew Jung Lawan Selangor FC
 - 
            
              Kapten Timnas Indonesia U-17 Targetkan Kemenangan di Laga Perdana Piala Dunia U-17 2025