Suara.com - Timnas Indonesia bisa mempertimbangkan sejumlah negara Eropa yang mungkin bisa jadi lawan di ajang FIFA Matchday alias laga persahabatan alias laga uji coba yang akan datang.
Timnas Indonesia memang masih akan melakoni agenda FIFA Matchday terakhirnya di tahun 2022, yang rencananya bergulir pada 19-27 September mendatang.
Apabila mempertimbangkan peringkat Timnas Indonesia yang saat ini menduduki urutan 152 di ranking FIFA, sebetulnya ada sejumlah negara Eropa yang secara matematis masih bisa dikalahkan tim besutan Shin Tae-yong.
Pasalnya, negara-negara yang berasal dari Benua Biru ini secara peringkat tak jauh berbeda dengan Indonesia. Namun, mereka tetap berada di atas tim Merah Putih.
Peringkat ini cukup krusial mengingat perolehan poinnya akan semakin besar apabila Indonesia menghadapi negara yang posisinya lebih tinggi.
Berikut daftar negara Eropa yang memiliki potensi untuk dikalahkan Timnas Indonesia pada laga FIFA Matchday mendatang.
1. Andorra
Salah satu tim Eropa dengan kekuatan yang tak terlalu jomplang dengan Indonesia, barangkali adalah Andorra. Sebab, mereka berada di peringkat 152 FIFA.
Selama beberapa laga internasional terakhir, Andorra memang hanya menghadapi tim-tim lemah seperti Liechtenstein yang berada di urutan 194 FIFA.
Baca Juga: 5 Pelatih Pendongrak Ranking FIFA Terbanyak Timnas Indonesia, Tak Ada Shin Tae-yong
Selain itu, timnas Indonesia juga punya catatan kemenangan atas Andorra saat unggul 1-0 pada laga internasional medio 2014 silam.
2. Lithuania
Secara performa, Lithuania tengah berada di fase buruk lantaran hanya bisa meraih satu kemenangan pada enam pertandingan yang dihadapinya selama tahun 2022.
Satu-satunya kemenangan itu pun diraih saat melawan tim lemah yang peringkat FIFA-nya berada di posisi buncit, yakni San Marino.
Oleh karena itu, timnas Indonesia bisa menjajal kekuatan peringkat 142 FIFA ini untuk laga internasional periode September mendatang.
3. Kazakhstan
Berita Terkait
-
Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Disebut Mirip Jose Mourinho
-
John Herdman Latih Timnas Indonesia, Ezra Walian: Semoga Dia Beruntung
-
Latih Timnas Indonesia, John Herdman Justru Bandingkan dengan Timnas Kanada
-
Dear Jepang, Timnas Indonesia Kini Dilatih John Herdman, Pelatih yang Buat Kalian Malu
-
Masa Lalu John Herdman yang Kelam Dibongkar Habis-habisan Media Belanda
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Persija Jakarta Resmi Lepas 3 Pemain Sekaligus, Siapa Saja?
-
Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Disebut Mirip Jose Mourinho
-
John Herdman Latih Timnas Indonesia, Ezra Walian: Semoga Dia Beruntung
-
Bukan Jay Idzes, Siapa Man of the Match Sassuolo vs Juventus?
-
Perseta 1970: Firman Nugraha Cedera Serius dan Berisiko
-
Ruben Amorim Cuek, Tak Balas Panggilan dari Pelatih Interim Manchester United
-
Korban Brutal Tendangan Kungfu Muhammad Hilmi Gimnastiar Kejang-kejang Hingga Rusuk Retak
-
Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Dipermalukan Striker Didikan Pelatih Timnas Indonesia
-
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Marcus Rashford Diminta Pulang ke Old Trafford
-
Enzo Maresca Dipecat, Lalu Ruben Amorim, Berikutnya Arne Slot?