Suara.com - Bhayangkara FC siap meredam dua pemain asing PSIS Semarang, Taisei Marukawa dan Carlos Fortes, saat kedua tim bertemu dalam pertandingan perempat final Piala Presiden 2022 di Stadion Jatidiri, Semarang, Jawa Tengah, pada 3 Juli 2022.
Pelatih Bhayangkara FC Widodo Cahyono Putro di Semarang, Sabtu (2/7/2022), mengatakan, PSIS musim ini berbeda jika dibanding kompetisi yang lalu.
"Kami evaluasi bagaimana cara meredam mereka," katanya seperti dilansir Antara.
Bagi Bhayangkara FC, kata dia, yang terpenting yakni menjajaki kesiapan beberapa pemain dalam menghadapi musim ini.
"Ini tim bagus, berbeda dengan musim kemarin. Di setiap lini, terutama di depan cukup produktif," katanya.
Sementara Pelatih PSIS Semarang Sergio Alexandre menegaskan tim kebanggaan Ibu Kota Jawa Tengah ini telah siap 100 persen untuk menghadapi Bhayangkara FC dalam babak perempat final tersebut.
"Setiap tim punya karakteristik masing-masing yang harus diantisipasi," katanya.
Menurut dia, PSIS siap bermain hingga menit ke-90, bahkan jika pertandingan harus berakhir dengan adu penalti.
Baca Juga: Arema FC Lolos ke Semifinal Piala Presiden 2022 Usai Kalahkan Barito Putera Lewat Adu Penalti
Berita Terkait
-
Radja Nainggolan Diincar Klub Super League, Comeback ke Indonesia?
-
Spaso Maafkan Aksi Emosional Rafael Struick: Kamu Masa Depan Sepak Bola Indonesia
-
Gelandang Brasil Ungkap Rahasia Performa Apik Persija Jakarta Saat Bermain di Rumah Sendiri
-
Allano Lima Bersinar di GBK, Bahas Dukungan Jakmania, dan Malam Emosional Bersama Persija
-
Jordi Amat Cetak Gol Indah Saat Persija Jakarta vs Bhayangkara FC, Singgung Kondisi Istri
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
John Herdman Bisa Rayu Pascal Struijk Gabung Timnas Indonesia
-
Jadi Rekan Setim Justin Hubner, Pemain Keturunan Jawa Bisa Dibujuk Gabung Timnas Indonesia
-
Tahan Imbang Arsenal, Dominik Szoboszlai: Inilah Titik Balik Kebangkitan Liverpool
-
Mengenal Sosok Zulkifli Syukur Kandidat Kuat Asisten John Herdman
-
Sempat Dirumorkan Keturunan Jawa, Pemain Leeds United Resmi Bela Timnas Suriname
-
Menerka Gebrakan John Herdman di Timnas Indonesia Mulai dari Ruang Ganti, Filosofi Hingga Fondasi
-
Nova Arianto Tak Disodorkan Jadi Asisten Pelatih John Herdman di Timnas Indonesia
-
Keputusan Gila John Herdman Disorot Media Amerika Selatan Usai Resmi Latih Timnas Indonesia
-
Joey Pelupessy Masih Kesal Gagalnya Patrick Kluivert Antar Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
-
Arne Slot Merasa Puas Bisa Tahan Imbang Arsenal