Suara.com - Berikut deretan alasan mengapa Timnas Indonesia U-16 bisa mengalahkan Myanmar di babak semifinal Piala AFF U-16 2022.
Timnas Indonesia U-16 dipastikan akan bertemu Myanmar di babak semifinal Piala AFF U-16 2022 yang akan berlangsung besok, Rabu (10/8/2022).
Kepastian ini didapatkan usai Myanmar secara mengejutkan berhasil mengungguli Malaysia dan berhasil menjadi juara grup C.
Myanmar berhasil menjadi juara grup C usai menang di laga terakhir kontra Kamboja. Di sisi lain, Malaysia justru bermain imbang dengan Australia.
Karena hasil tersebut, Myanmar pun langsung merangsek ke puncak grup C dengan 7 poin, unggul dua poin atas Malaysia yang duduk di tempat kedua grup C.
Berdasarkan aturan AFF, Myanmar yang berstatus juara grup C pun akan bersua juara grup A, yakni Timnas Indonesia selaku tuan rumah.
Jelang duel ini, Timnas Indonesia selaku tuan rumah dijagokan bisa mengalahkan Myanmar. Apalagi jika menilik sederet alasan berikut ini.
1. Bermain di Depan Dukungan Suporter
Di laga semifinal Piala AFF U-16 2022 nanti, Timnas Indonesia diyakini akan mendapat dukungan suporter yang masif.
Baca Juga: Dipantau Dennis Wise, Beberapa Pemain Timnas Indonesia U-16 Menarik Perhatian Direktur Garuda Select
Dalam beberapa laga fase grup, Timnas Indonesia selalu ditemani ribuan suporter. Puncaknya terjadi pada laga kontra Vietnam di laga terakhir grup A.
Saat itu, Timnas Indonesia didukung oleh 10 ribu suporter lebih di Stadion Maguwoharjo, Sleman. Sehingga, dukungan pun diprediksi akan bertambah seiring keberhasilan skuad Garuda ke semifinal.
Kehadiran belasan ribu suporter ini akan memberikan tekanan ke para pemain Myanmar, sehingga menjadi keuntungan bagi Timnas Indonesia.
2. Timnas Indonesia Tengah Moncer
Saat ini, Timnas Indonesia tengah berada dalam motivasi tinggi, seiring keberhasilan mengalahkan Vietnam dan lolos ke semifinal.
Motivasi tinggi ini dibarengi dengan penampilan yang apik dari skuad arahan Bima Sakti itu, di mana Timnas Indonesia menjadi tim paling produktif sejauh ini.
Berita Terkait
-
Wawancara Eksklusif: Suara dari Myanmar Jurnalis Melawan di Tengah Represi
-
Pulangkan 26 WNI Korban Online Scam di Myanmar, Menteri P2MI: Jangan Tergiur Tawaran Kerja Ilegal
-
Mengapa Myanmar dan Kamboja Bukan Negara Tujuan Kerja yang Aman? Ini Penjelasan Pemerintah
-
Wawancara Eksklusif: Kudeta Myanmar dan Perjuangan Jurnalis Bertahan
-
Pastikan Transparansi Pemilu di Myanmar, Prabowo Dorong ASEAN Ambil Langkah Berani Ini
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Mesin Gol Persija Jakarta Tegaskan Jaga Api Kemenangan Demi Kejar Borneo FC di Super League
-
Perang Sudan Kian Sadis, Muncul Seruan Boikot Manchester City, Kok Bisa?
-
Timnas Indonesia U-17 Target Minimal Seri Lawan Zambia, Syukur-syukur Bisa Menang
-
Patrick Vieira Dipecat Genoa, Mario Balotelli: Karma Itu Nyata!
-
Nova Arianto: Semoga Qatar Kembali Bersahabat dengan Timnas Indonesia
-
Dibeli dengan Mahar Rp2,2 T, Declan Rice Menjelma Jadi Gelandang Terbaik Dunia
-
Seberapa Hebat Calvin Verdonk di Laga Kontra Angers di Liga Prancis? Ternyata Tuai Pujian!
-
Mees Hilgers Terancam Absen di Laga Debut Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Lawan Brasil dan Honduras, Misi Timnas Indonesia Tembus Babak 32 Besar Piala Dunia U-17 2025
-
Pemain Belanda yang Pernah Berlaga di Indonesia Bilang Sepak Bola Indonesia Banyak Kekurangan