Suara.com - Mengenal lebih jauh sosok Graham Arnold, pelatih yang akan memimpin Timnas Australia di Piala Dunia 2022 di Qatar.
Timnas Australia merupakan salah satu wakil Asia yang akan berkiprah di Piala Dunia 2022 pada November hingga Desember mendatang.
Dalam sejarahnya, tim berjuluk Socceroos ini belum pernah mencatatkan kiprah mentereng di ajang empat tahunan tersebut.
Tercatat, Timnas Australia tercatat hanya lima kali lolos ke panggung Piala Dunia, termasuk pada gelaran Piala Dunia 2022 ini.
Selain itu, Timnas Australia juga urung melangkah jauh dalam partisipasinya di Piala Dunia. Pencapaian terbaik Socceroos sendiri adalah babak 16 besar pada Piala Dunia 2006 silam.
Catatan ini tergolong miris, mengingat Timnas Australia banyak dihuni oleh pemain-pemain yang berkiprah di level teratas.
Karenanya, Timnas Australia tak mau mengulangi pencapaian buruk di edisi sebelum-sebelumnya, dan akan mencoba berbicara banyak di Piala Dunia 2022 ini.
Agar bisa berbicara banyak di Piala Dunia 2022, Timnas Australia pun akan mempercayakan kursi kepelatihan pada sosok Graham Arnold.
Lantas, siapakah sosok Graham Arnold tersebut? Bagaimana rekam jejaknya di dunia kepelatihan? Mampukah ia membawa Socceroos melangkah jauh di Piala Dunia 2022?
Baca Juga: Profil Timnas Arab Saudi di Piala Dunia 2022: Menanti Kejutan Al-Suqour
Ulasan Karier sebagai Pelatih
Graham Arnold merupakan nama yang tak asing bagi masyarakat Australia, terutama di kancah sepak bola. Ia memiliki nama besar saat masih bermain dan kini sebagai pelatih.
Dalam dunia kepelatihan, Graham Arnold telah berkecimpung sejak masih bermain di akhir 80 an. Namun karier kepelatihannya benar-benar dimulai sejak 1998.
Tercatat, Graham Arnold menukangi tim-tim lokal Australia seperti Sydney United dan Northern Spirit. Setelahnya ia naik jabatan menjadi asisten pelatih Timnas Australia dan menukangi tim U-23 negaranya.
Sempat kembali melatih klub-klub Australia dan Jepang seperti Central Coast Mariners, Sydney FC dan Vegalta Sendai, Graham Arnold kembali menukangi tim U-23 dan tim senior negaranya pada 2018 dan bertahan hingga saat ini.
Prestasi
Tag
Berita Terkait
-
Profil Didier Deschamps, Pelatih Timnas Prancis di Piala Dunia 2022, Eks Juru Taktik Juventus
-
Profil Kasper Hjulmand, Pelatih Timnas Denmark di Piala Dunia 2022
-
Melihat Kembali Momen Kejayaan Thomas Tuchel saat Bersama Chelsea
-
Profil Timnas Jepang di Piala Dunia 2022: Wakil Asia yang Bakal Hadapi Spanyol dan Jerman di Fase Grup
-
Profil Timnas Australia di Piala Dunia 2022: Kiprah, Pelatih dan Pemain Andalan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Terbaik, Ideal untuk Gaming dan Kerja Harian
-
HP Mau PHK 6.000 Karyawan, Klaim Bisa Hemat Rp16,6 Triliun
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
Terkini
-
Jaga Peluang ke 16 Besar, Lion City Sailors Targetkan Kemenangan atas PersibBandung
-
Coventry City Kian Tak Terbendung di Bawah Frank Lampard, Mantap di Puncak Championship
-
Prediksi Real Madrid vs Olympiakos: Los Blancos Dihantui Kutukan Yunani
-
Dulu Pahlawan di 2023, Kini SEA Games 2025 Para Bintang Timnas Indonesia Bisa Ulangi Cerita Indah?
-
Martin Odegaard Berpeluang 'Comeback', Arsenal Siap Hadapi Bayern Munich di Liga Champions
-
Rekam Jejak Kehebatan Indra Sjafri Jelang SEA Games 2025, Sang Raja Kelompok Usia di Asia Tenggara
-
Membedah Formasi Andalan Giovann van Bronckhorst, Cocok untuk Timnas Indonesia?
-
Bojan Hodak Bicara Peluang Eks Timnas Italia U-21 Tampil Lawan Lion City Sailors
-
Kabar Buruk untuk Klub Milik Orang Indonesia, Real Madrid Ingin Pulangkan Nico Paz
-
Erick Thohir Minta Penunjukkan Nova Arianto Tak Diperdebatkan Lagi