Suara.com - Apakah Piala Dunia 2022 Qatar menghasilkan keuntungan besar dari sisi keuangan dan investasi? Ini juga dipertanyakan semua pihak di 100 hari jelang kick-off Piala Dunia FIFA Qatar 2022.
Sebab ini baru pertama kali Piala Dunia digelar di tempat panas saat belahan dunia barat lagi musim dingin.
Di sisi lain, Qatar sudah investasi besar-besaran. Mulai dari infrastruktur dan iklan.
Selain itu banyak perusahaan besar dunia harap-harap Piala Dunia Qatar bisa hasilkan banyak cuan.
Diulang EuroNews, Qatar telah menghabiskan 220 miliar dolar Amerika Serikat untuk membangun infrastruktur kelas dunia.
Di antaranya membangun jalan baru, transportasi umum, hotel, dan fasilitas olahraga.
Di sisi lain, Qatar juga membangun delapan stadion berteknologi tinggi. Ini untuk memastikan kenyamanan maksimal bagi penonton.
1,5 juta turis akan datang
Diperkirakan sebanyak 1,5 juta penggila bola akan datang ke Qatar, tentu mereka berbelanja dan mengeluarkan uang untuk ini itu.
Baca Juga: Uni Eropa Ngambek Ekspor Tambang Mentah Dihentikan, Menteri Bahlil Minta ASEAN Kompak
Mereka tidak ingin melewatkan Piala Dunia bersejarah. Dari sini saja bisa dilihat betapa industri pariwisata dan makanan dan minuman di sana sumringah.
"12 tahun terakhir adalah waktu yang sangat sibuk telah menjadi waktu yang sangat sibuk untuk pembangunan ekonomi, benar-benar telah, um, didorong dan dipercepat oleh Piala Dunia, 02:04 tetapi juga telah, Anda tahu, dalam mega master ini. merencanakan pengembangan sejak 2008, apa yang kami lihat sebenarnya adalah manfaat darinya selama 20 tahun ke depan," kata Nasser Al Khater, CEO Piala Dunia FIFA Qatar 2022.
Sementara itu Presiden FIFA, Gianni Infantino menyatakan Qatar begitu siap dan serius menggelar Piala Dunia 2022.
“Saya belum pernah melihat tuan rumah begitu siap sebelumnya. Semua stadion sudah selesai. Infrastruktur dalam hal hotel dan jalan sedang diselesaikan. Jadi Qatar siap. FIFA siap, dunia siap. Dan setelah beberapa masalah rumit dengan pandemi dan lainnya, kita benar-benar perlu berkumpul lagi," katanya.
Qatar 2022 akan membuat sejarah dengan membawa Piala Dunia ke Timur Tengah untuk pertama kalinya.
Komitmen keuangan Qatar untuk membangun infrastruktur yang mampu menyelenggarakan acara super seperti Piala Dunia FIFA telah memberikan dorongan kepada banyak perusahaan, terutama di bidang teknologi olahraga.
Tag
Berita Terkait
-
Bocoran Jersey Prancis Piala Dunia 2026: Logo Ikonik Retro 90-an Bikin Fans Les Bleus Terpikat
-
Investasi Bodong Hancurkan Eks MU, dari Gaji Rp900 Juta Per Pekan hingga Bangkrut
-
Harga Tiket Piala Dunia 2025 Super Mahal, Suporter Inggris Bakal Boikot?
-
Pelatih Spanyol Tak Sabar Hadapi Piala Dunia 2026, La Furia Roja Favorit Juara
-
Sepak Bola Italia di Titik Nadir, Roberto Baggio Kasih Solusi Konkret
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Alasan PSSI Belum Umumkan John Herdman sebagai Pelatih Timnas Indonesia
-
Bos Persija Jakarta Request Wasit Jelang Duel Klasik Kontra Persib Bandung
-
Pemain Keturunan Guinea Akui Susah Payah Bersaing Tembus Skuad Timnas Indonesia U-20
-
Strategi Nova Arianto Cari Pemain Terbaik Timnas Indonesia U-20 Jelang Turnamen Besar Tahun 2026
-
Seleksi Pemain Timnas Indonesia U-20 Sengit, Nova Arianto: Saya yang Minta
-
Chelsea Satu Kemenangan di Desember 2025, Enzo Maresca Dipecat 2026?
-
HUT Jakarta ke-500, Persija Bakal Hadapi Juara Bundesliga
-
Hadapi Ratchaburi FC di 16Besar ACL Two, Persib Bandung Minta Penyesuaian Jadwal Liga
-
Bocoran Jersey Prancis Piala Dunia 2026: Logo Ikonik Retro 90-an Bikin Fans Les Bleus Terpikat
-
Persib vs Persija, Jordi Amat Ngebet Jegal Thom Haye dan Eliano Reijnders