Suara.com - Berikut deretan fakta menarik Piala Dunia 2022 Qatar yang membuat edisi kali ini diklaim sebagai yang terbaik sepanjang sejarah.
Dalam waktu kurang lebih 30 hari lagi, penikmat sepak bola dunia akan disuguhkan dengan ajang bergengsi bertajuk Piala Dunia 2022.
Piala Dunia edisi 2022 ini sendiri akan digelar di Asia untuk kedua kalinya setelah menggelar ajang ini 20 tahun silam di Jepang-Korea Selatan.
Adapun untuk edisi 2022 ini, FIFA telah menunjuk Qatar sebagai tuan rumah penyelenggaraan usai memenangi voting yang digelar pada 2010 silam.
Terpilihnya Qatar sebagai tuan rumah pun membuat Piala Dunia 2022 terkesan unik, karena terdapat beberapa perubahan yang harus disesuaikan dengan kondisi tuan rumah.
Di sisi lain, terpilihnya Qatar sebagai tuan rumah juga menghadirkan sederet kontroversi yang kerap menjadi perdebatan di kalangan penikmat sepak bola.
Terlepas dari kontroversi yang ada, terdapat beberapa fakta menarik mengenai Piala Dunia 2022 Qatar yang bisa saja membuat ajang empat tahunan ini sebagai yang terbaik sepanjang masa.
Apa saja deretan fakta itu? Berikut rangkumannya.
1. Digelar di Musim Dingin
Baca Juga: 5 Negara dengan Ranking FIFA Terendah di Piala Dunia 2022
Untuk pertama kalinya dalam sejarah, Piala Dunia akan digelar di musim dingin. Hal ini terjadi pada Piala Dunia 2022 Qatar.
Biasanya, Piala Dunia sendiri digelar di musim panas atau saat kompetisi berakhir. Namun, di edisi 2022 ini ajang ini digelar di tengah-tengah kompetisi.
Dipilihnya musim dingin sebagai waktu penyelenggaraan tak lepas dari cuaca yang dimiliki Qatar yang dikenal panas dan bisa saja membuat pemain kesulitan untuk bermain.
2. Digelar di Timur Tengah
Setelah FIFA membuat gebrakan dengan menggelar Piala Dunia pertama kalinya di Afrika pada 2010, induk sepak bola dunia itu juga untuk pertama kalinya menunjuk Timur Tengah sebagai tuan rumah.
Sebelumnya, Timur Tengah tak pernah dilirik karena iklim yang dimiliki tak cocok dengan penyelenggaraan Piala Dunia yang kerap digelar di akhir musim atau musim panas.
Berita Terkait
-
5 Negara dengan Ranking FIFA Terendah di Piala Dunia 2022
-
Newsmaker: Cristiano Ronaldo Mbalelo dan Bikin Erik ten Hag Pusing, Pelatih Barcelona Tersenyum
-
PSSI Gelar Rapat Perdana Satgas Transformasi Sepak Bola Indonesia
-
PSSI-FIFA Gelar Fun Football di Tengah Duka Kanjuruhan, Infantino: Berduka, tapi Sepak Bola Harus Jalan
-
Profil Achsanul Qosasi, Bos Madura United yang Kecam Presiden FIFA Tak Punya Empati
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Isu Panas di Old Trafford: Bruno Fernandes Bakal Ikuti Jejak Ruben Amorim?
-
Jelang Inter Milan vs Napoli, Hakan Calhanoglu Ungkap Pernyataan Mengejutkan
-
Viral Emosi Thom Haye di Laga Persib vs Persija, Ungkap Kesedihan hingga Terima Ancaman Kematian
-
Final Piala Super Spanyol: Courtois vs Joan Garca, Duel Kiper Penentu El Clasico
-
Kata-kata Beckham Putra Usai Bikin Persija Jakarta Menangis di GBLA
-
Legenda Manchester United Kagumi Karakter Rendah Hati Declan Rice, Punya Mental Baja
-
Bojan Hodak Senyum Lebar Persija Pulang ke Jakarta Tanpa Poin: Mereka Cuma Sekali Shoot
-
Jude Bellingham Bongkar Faktor X yang Bisa Bikin Real Madrid Pecundangi Barcelona
-
Persib Tekuk Persija, Thom Haye: Keluarga Diteror Hingga Dapat Ancaman Pembunuhan
-
Asisten John Herdman, Cesar Meylan Terbitkan 50 Riset Ilmiah, Timnas Indonesia OTW Gacor