Suara.com - Presiden Federasi Sepak Bola Prancis (FFF), Noel Le Graet mengatakan bahwa dia ingin Didier Deschamps, yang kontraknya sebagai pelatih timnas Prancis akan berakhir akhir tahun 2022 ini, tetap menukangi Les Blues.
Deschamps (54) membawa Prancis menjadi juara Piala Dunia pada 2018 di Rusia dan kembali membimbing timnya ke final Piala Dunia 2022 Qatar, namun Les Bleus kalah adu penalti melawan Argentina.
Deschamps, yang menjadi kapten tim Prancis meraih titel Piala Dunia pertama mereka pada 1998, akan bertemu dengan Le Graet di kota Guingamp pekan depan untuk membahas perpanjangan kontrak mantan gelandang Juventus itu hingga Euro 2024.
"Menurut pendapat saya kami akan menyelesaikannya di Guingamp," kata Le Graet kepada harian Ouest-France, Jumat (23/12/2022).
"Apabila ia tidak ingin tinggal, diskusinya akan pendek. Apabila dia ingin tinggal maka diskusinya akan sedikit panjang."
"Didier telah menjalankan tugasnya dengan baik, saya rasa kami akan mencapai kesepakatan. Yang pasti Prancis ingin dia tetap jadi pelatih," tukasnya.
Jadwal pertandingan selanjutnya bagi Timnas Prancis adalah melawan Belanda pada kualifikasi Euro 2024. Laga ini akan dihelat pada 24 Maret tahun depan.
Berita Terkait
-
PSG Konfirmasi Desire Doue Cedera, Absen Lawan Bayern Munich
-
Gareth Bale Ketakutan Bangkrut meski Dapat Kucuran Rp650 M per Tahun dari El Real
-
Prancis Bungkam Azerbaijan dengan Skor 3-0, Kylian Mbappe Gacor
-
Hormat Kylian Mbappe untuk Zinedine Zidane: Dia Paling Pantas Jadi Pelatih Prancis
-
Zinedine Zidane Dikabarkan Siap Kembali Melatih, Prancis Jadi Tujuan Utama
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 5 Rekomendasi Cushion Lokal dengan Coverage Terbaik Untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp50 Ribuan
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
Allegri Penasaran Lihat Leao dan Nkunku Main Bareng, AC Milan Siap Tantang AS Roma
-
Nasib Miris Eks Arsenal di Liga Meksiko: Cuma Main 6 Kali Dalam 3 Bulan
-
Ruben Amorim Tantang Pemain Manchester United Perbaiki Mental Tandang
-
Dipecat PSSI, Patrick Kluivert Dirumorkan Jadi Pelatih Ajax
-
Kata-kata Pertama Luciano Spalletti Usai Resmi Latih Juventus, Singgung Napoli
-
Ada DNA Setan Merah di Pemain Tottenham, Manchester United Wajib Beli!
-
Petr Cech Puji Kesolidan Arsenal, Tapi Yakin Rekor Chelsea Sulit Dikalahkan
-
MU Siap Rebut Wonderkid Brasil dari Chelsea, Harganya Capai Rp760 Miliar
-
Liverpool di Ujung Jurang! Terancam Samai Rekor Buruk 72 Tahun Saat Lawan Aston Villa
-
PSG dan 4 Klub Top Eropa yang Menjelma Jadi Hebat Setelah Jual Pemain Bintang