Suara.com - Berikut rekap hasil Kualifikasi EURO 2024 periode 23-29 Maret 2023 yang ditutup duel Turki vs Kroasia hingga Skotlandia vs Spanyol, Rabu (29/3/2023) dini hari WIB.
Kroasia berhasil mengalahkan tuan rumah turki dalam matchday kedua Grup D Kualifikasi EURO 2024 di Timsah Arena, Bursa. Mereka menang dengan skor 2-0.
Seluruh gol Kroasia dalam laga ini diborong striker Chelsea, Mateo Kovacic. Dia mencetak gol masing-masing pada menit ke-20 dan ke-45.
Ini merupakan kemenangan perdana Kroasia di Kualifikasi EURO 2024 setelah bermain imbang 1-1 dengan Wales pada matchday pertama.
Hasil ini membuat Kroasia untuk sementara menduduki urutan dua klasemen Grup D dengan koleksi empat poin, setara dengan Wales di peringkat teratas.
Di laga lain, Timnas Skotlandia berhasil membungkam tamunya, Spanyol dalam matchday kedua Grup A Kualifikasi EURO 2024.
Duel Skotlandia vs Spanyol di Hampden Park, Glasgow itu rampung dengan skor 2-0. Scott McTominay jadi pahlawan kemenangan Tartan Army setelah memborong seluruh gol di laga ini.
Gelandang Manchester United itu membawa Skotlandia unggul ketika pertandingan baru berjalan tujuh menit, sebelum menggandakan skor pada menit ke-51.
Kemenangan ini membuat Skotlandia untuk sementara memuncaki klasemen Grup A Kualifikasi EURO 2024 dengan koleksi enam poin hasil memborong kemenangan dari dua matchday pertama.
Baca Juga: Hasil Kualifikasi EURO 2024: Belanda Lumat Gibraltar 3-0
Sebelum mengalahkan Spanyol, Skotlandia lebih dulu menghajar Siprus dengan skor 3-0.
Di sisi lain, hasil ini membuat Spanyol untuk sementara menduduki urutan kedua klasemen dengan koleksi tiga poin dari dua laga. Sebelum dipermalukan Skotlandia, mereka berhasil melumat Norwegia 3-0.
Rekap Hasil Kualifikasi EURO 2024 23-29 Maret 2023
23 Maret
Kazakstan 1-2 Slovenia
24 Maret
Berita Terkait
-
Hasil Skotlandia vs Spanyol di Kualifikasi EURO 2024: McTominay Dua Gol, Tartan Army Menang 2-0
-
Cristiano Ronaldo kini Punya Gaya Selebrasi Baru yang Ikonik, Langsung Praktek saat Gunduli Luksemburg 6-0
-
5 Fakta Menarik Skotlandia vs Spanyol di Kualifikasi Euro 2024 dan Link Live Streaming
-
Kurang Bersinar di Timnas Prancis, Striker Incaran Man United Dibela Deschamps
-
Ronald Koeman Terkejut Timnas Belanda Seperti Tim Medioker: Kami Harus Naikkan Level
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Keputusan Gila John Herdman Disorot Media Amerika Selatan Usai Resmi Latih Timnas Indonesia
-
Joey Pelupessy Masih Kesal Gagalnya Patrick Kluivert Antar Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
-
Arne Slot Merasa Puas Bisa Tahan Imbang Arsenal
-
Jay Idzes dan Kevin Diks Pimpin Transformasi Karier Pemain Timnas Indonesia di Liga Top Eropa
-
Hokky Caraka Minta Tolong ke John Herdman yang Ditunjuk Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
3 Pemain Terbuang Berpeluang Besar Comeback ke Timnas Indonesia Era John Herdman
-
Media Thailand Ungkit Skandal yang Libatkan Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Emil Audero Main Penuh, Cremonese Raih Hasil Imbang 2-2 Lawan Cagliari
-
Pesan Orang Nomor 1 The Jakmania untuk Skuad Persija Jelang Laga Panas Kontra Persib Bandung
-
Exco PSSI Komentari Isu Ricardo Salampessy sampai Eks Como Jadi Asisten John Herdman