Suara.com - Vietnam dan Thailand akan berhadapan di laga pamungkas Grup B SEA Games 2023. Pertandingan tersebut akan digelar di Stadion Visakha, Phnom Penh, Kamis (11/5/2023) pukul 19.00 WIB.
Pertandingan Vietnam vs Thailand merupakan laga penentuan bagi kedua kubu dalam memperebutkan posisi puncak dan runner-up Grup B SEA Games 2023.
Sebagaimana diketahui, Thailand yang unggul selisih gol saat ini berada di puncak klasemen sementara dengan sembilan poin. Sedangkan Vietnam yang juga mengantongi sembilan poin, berada di posisi dua.
Pemenang laga ini dipastikan akan keluar sebagai juara grup. Namun, apabila laga berakhir imbang, Thailand akan tetap berada di puncak dan Vietnam runner-up.
Di semifinal, juara Grup B akan menghadapi Myanmar yang merupakan runner-up Grup A. Sedangkan runner-up Grup B akan menghadapi jawara Grup A, Timnas Indonesia.
Pertandingan Vietnam vs Thailand di ajang SEA Games 2023 bisa disaksikan secara langsung dengan mengklik tautan berikut ini: Link Live Streaming Vietnam vs Thailand.
Berita Terkait
-
Profil Brandon Jawato, Bintang Basket Indonesia yang Disengat Tomcat di Perkampungan Atlet SEA Games 2023
-
Cerita Relawan Asal Indonesia di SEA Games 2023, Dapat Teman Baru Hingga Dekat dengan Atlet yang Digandrungi Fans
-
Terus Berbenah, Arema FC Kini Incar Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Tengah Berlaga di SEA Games 2023
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
Terkini
-
4 Fakta Mengerikan di Balik 16 Kemenangan Beruntun Bayern Munich, PSG Jadi Korban
-
Pelatih Selangor FC: Mari Kita Buat Persib Kesulitan
-
Prediksi Legenda Futsal Indonesia di Piala Asia Futsal 2026, Yakin Bisa Lolos Grup
-
Pelatih Persija Akui Timnas Indonesia U-17 Bakal Susah Kalahkan Brasil, Kenapa?
-
Kata-kata Ole Romeny yang Akhirnya Comeback Bermain di Oxford United
-
Ruud Gullit Sebut Pemain Ini Salah Gabung ke MU, Hengkang ke Serie A Jadi Solusi
-
Dudu Patetuci Ogah Remehkan Timnas Indonesia U-17 Tapi Mau Brasil Pesta Gol Lagi
-
Ademola Lookman Hampir Adu Jotos dengan Ivan Juric, CEO Atalanta Sampai Turun Tangan
-
Ternyata Bukan Indonesia, Ini Negara Asia dengan Kekalahan Paling Telak di Piala Dunia U-17 2025
-
Meski Berat, Timnas Indonesia U-17Masih Bisa Lolos ke Babak 32 Besar, Caranya Gimana?