Suara.com - Jadwal pertandingan lengkap Piala AFF U-23 2023 bakal dibahas lebih lanjut dalam artikel kali ini.
Setelah proses drawing selesai dilakukan awal pekan ini, jadwal resmi Piala AFF U-23 yang berlangsung di Thailand telah dirilis. Ajang ini bakal berlangsung pada 17-26 Agustus 2023.
Adapun, dari hasil drawing 10 peserta Piala AFF U-23 2023, didapatkan bahwa Timnas Indonesia U-23 akan satu grup dengan Malaysia dan Timor Leste di Grup B.
Sementara di Grup A dihuni oleh Thailand, Kamboja, Brunei Darussalam, dan Myanmar. Kemudian Grup C dihuni Vietnam, Laos, dan Filipina.
Piala AFF U-23 2023 bakal dibuka dengan pertandingan Grup A antara Thailand vs Myanmar di Stadion Chonburi, pada Kamis (17/8/2023). Di hari yang sama, Kamboja bakal melawan Brunei di Grup A.
Sementara dari Grup B, pertandingan pertama akan dilakukan antara Malaysia vs Timnas Indonesia U-23 pada Jumat (18/8). Timnas Indonesia lalu akan melawan Timor Leste pada Minggu (20/8).
Dari Grup C, Filipina bakal lebih dulu melawan Laos pada pertandingan pertama, Jumat (18/8). Lalu Laos vs Vietnam pada 20 Agustus.
Adapun untuk format penyisihan grup, hanya tim yang menjadi juara pada masing-masing grup berhak lolos secara langsung ke semifinal.
Sementara satu tim lainnya akan dipilih berdasarkan klasemen kecil para runner-up dari semua grup. Tim runner-up terbaik akan melengkapi kuota para peserta semifinal Piala AFF U-23 2023.
Dua pertandingan babak semifinal sendiri bakal berlangsung pada Kamis (21/8). Dua hari setelahnya, 26 Agustus, lantas bakal berlangsung babak final sekaligus perebutan tempat ketiga.
Jadwal Piala AFF U-23 2023:
Grup A:
17 Agustus 2023
Thailand vs Myanmar
Kamboja vs Brunei Darussalam
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Viktor Gyokeres Dikritik Jamie Carragher Anggap Arsenal Butuh Striker Tajam Demi Juara Liga Inggris
-
Persija Pilih Jalan Ksatria, Fight Sampai Akhir Tanpa Berharap Rival Tersandung di Super League
-
Allano Lima Bersinar di GBK, Bahas Dukungan Jakmania, dan Malam Emosional Bersama Persija
-
Bojan Hodak Minta Operator Liga Ubah Jadwal Persib Bandung Akibat Agenda Padat Kompetisi Asia 2026
-
Ruben Amorim Peringatkan Rival Premier League: Pemain Pulih, MU Bangkit!
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini: Arsenal Diuji Bournemouth, Big Match Manchester City vs Chelsea
-
MU Imbang Lawan Wolves, Ruben Amorim Optimistis Tembus Liga Champions Meski Badai Cedera Menghadang
-
Jadwal Lengkap Siaran Langsung Bola Januari 2026: Ada Man City vs Chelsea Hingga Derby Barcelona!
-
Pernah Bertemu di Uji Coba, Bojan Hodak Percaya Diri Hadapi Ratchaburi FC
-
Manchester United dan Chelsea Bidik Mike Maignan, AC Milan Ketar-ketir