Suara.com - Keberhasilan Bhayangkara FC dalam memboyong mantan pemain Timnas Belgia, Radja Nainggolan, bikin netizen heran. Tak sedikit yang menanyakan dari mana dana mendatangkan sang pemain.
Radja Nainggolan dipastikan bakal memperkuat Bhayangkara FC. Kabar ini diumumkan oleh akun @pengamatsepakbola di Instagram.
Kabar tersebut tentu langsung ramai disahut oleh netizen. Namun, tak sedikit dari mereka yang merasa bingung darimana Bhayangkara FC bisa mendapatkan dana memboyong sang pemain.
Kekepoan netizen cukup bisa dipahami, menngingat Bhayangkara FC tidak memiliki suporter yang besar untuk membantu keuangan klub melalui tiket pertandingan.
Namun, bisa saja dana melimpah Bhayangkara FC berasa dari BNI selaku sponsor utama tim di BRI Liga 1 2023/2024.
"Dana yang dipake buat rekrut pake dana dari mana ya?" tanya @rib******.
"Budget mereka unlimited, padahal mereka tidak punya pemasukan dari tiket," tulis @pra*****.
"Duitnya darimana bhayangkara?," tanya @nan*****.
"Jujur, bukannya gimana, kalau yg ngontrak ni pemain tim kek Persib, Persija, Bali, Borneo, saya percaya. Tapi kalo bhayangkara gimana yak wkwkwk, ya mungkin nilai kontraknya kecil kali yak, atau dapet duit dari?" tulis @sto*****.
"Duit dari mana," ketik @quo*****.
Sementara itu, COO Bhayangkara, FC Sumardji, sudah mengonfirmasi bahwa eks bintang AS Roma dan Inter Milan itu dikontrak dengan durasi singkat atau sampai akhir musim.
"Radja Nainggolan dikontrak sampai musim ini selesai," kata COO Bhayangkara FC Sumardji saat dihubungi Suara.com, Kamis (30/11/2023).
Berita Terkait
-
Berstatus Anak Eks Inter Milan, Bintang Honduras Tebar Ancaman ke Timnas Indonesia U-17
-
Legenda Juan Sebastian Veron: Penyihir Lapangan Tengah yang Bikin Sir Alex Naik Pitam
-
Massimiliano Allegri Akui AC Milan Terlambat Panas Saat Lawan AS Roma
-
4 Klub Eropa yang Menahun Puasa Gelar, Musim Ini Bakal Juara?
-
Anak Legenda Inter Milan Kirim Psy War buat Timnas Indonesia U-17
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Mesin Gol Persija Jakarta Tegaskan Jaga Api Kemenangan Demi Kejar Borneo FC di Super League
-
Perang Sudan Kian Sadis, Muncul Seruan Boikot Manchester City, Kok Bisa?
-
Timnas Indonesia U-17 Target Minimal Seri Lawan Zambia, Syukur-syukur Bisa Menang
-
Patrick Vieira Dipecat Genoa, Mario Balotelli: Karma Itu Nyata!
-
Nova Arianto: Semoga Qatar Kembali Bersahabat dengan Timnas Indonesia
-
Dibeli dengan Mahar Rp2,2 T, Declan Rice Menjelma Jadi Gelandang Terbaik Dunia
-
Seberapa Hebat Calvin Verdonk di Laga Kontra Angers di Liga Prancis? Ternyata Tuai Pujian!
-
Mees Hilgers Terancam Absen di Laga Debut Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Lawan Brasil dan Honduras, Misi Timnas Indonesia Tembus Babak 32 Besar Piala Dunia U-17 2025
-
Pemain Belanda yang Pernah Berlaga di Indonesia Bilang Sepak Bola Indonesia Banyak Kekurangan