Suara.com - Borneo FC, juara reguler BRI Liga 1 2023/2024, mengumumkan rekrutan pertama untuk musim depan, Ari Maring.
Winger 26 tahun ini dikontrak selama tiga musim dan diharapkan memberi kontribusi positif dan membantu meraih bintang pertama Liga 1.
"Selamat datang dan mari sukses bersama, Ari Maring!" tulis Borneo FC di situs resminya, Rabu (19/6/2024).
Performanya Mentereng di PSIM
Musim lalu, Ari Maring membela PSIM Yogyakarta dan tampil dalam 17 pertandingan dengan total 1.490 menit bermain.
Dia mencetak lima gol dan tiga assist serta menerima empat kartu kuning. Gol-golnya dicetak ke gawang FC Bekasi City, Perserang, Nusantara United, Persikab, dan Persiraja Banda Aceh.
Kontribusinya menjadikannya top skorer klub dan pemain andalan Laskar Mataram sepanjang musim.
Borneo FC mulai mempersiapkan Liga 1 2024/2025 dengan merekrut pemain lokal baru dan melepas delapan pemain.
Lima pemain asing yang dilepas adalah Wiljan Pluim, Felipe Cadenazzi, Silverio Junior, Win Waing Tun, dan Leo Lelis.
Baca Juga: Tikung PSS Sleman, Bali United Resmi Dapatkan Gelandang Mitsuru Maruoka
Tiga pemain lokal yang dilepas adalah Rizky Dwi Febrianto, Ahmad Nur Hardianto, dan Agung Prasetyo.
Kontributor : Imadudin Robani Adam
Berita Terkait
-
Resmi! Liga 1 2024/2025 Kick-off 9 Agustus, Dibuka Persib vs PSBS Biak
-
Komposisi Pemain PSBS Biak Hampir Lengkap untuk Arungi Liga 1 2024/25
-
Duo Pilar Hengkang, Madura United: Pintu Comeback Selalu Terbuka untuk Malik Risaldi dan Francisco Rivera
-
Mesin Gol Asal Jepang Rp 5,2 Miliar Klub Raffi Ahmad Merapat ke Bali United
-
Persebaya Resmi Lepas 5 Pemain Lokal, Dari Wildan hingga Reva Adi
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Inter Milan Tunggu Lampu Hijau Cancelo, Al-Hilal Siap Tanggung Sebagian Gaji
-
Profil Marco Ottolini Direktur Olahraga Juventus yang Baru Ditunjuk, Orang Lama Bianconeri
-
Persik Kediri vs Persib Bandung Resmi Digelar di Stadion Brawijaya, Bobotoh Dilarang Datang
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal dan Dani Olmo Siap Tampil di Derby Barcelona
-
Ruben Amorim Tantang Pemain Muda Manchester United Hadapi Atmosfer Panas Elland Road
-
Detik-detik Emosi Donnarumma Meledak Usai City Ditahan Sunderland, Pep Guardiola Turun Tangan
-
Presiden PSG Untuk Ketiga Kalinya Bebas: Kasus Korupsi Nasser Al-Khelafi Gugur di Pengadilan Swiss
-
Rp 21 Triliun! Komisi Agen Pemain 2025 Meledak 90%, Rekor Tertinggi Sepanjang Sejarah
-
Lothar Matthaus: Jamal Musiala dan Wirtz Kunci Kebangkitan Timnas Jerman di Piala Dunia 2026
-
Pemerintah Bekukan Timnas Gabon, Pierre-Emerick Aubameyang Lawan Balik