Suara.com - Spanyol akan menantang Inggris di partai final Euro 2024. Partai Spanyol vs Inggris akan berlangsung pada Minggu (14/7) waktu setempat atau Senin (15/7) pukul 02.00 WIB di Stadion Olimpiade Berlin.
Laga final Euro 2024 Spanyol vs Inggris akan dipimpin oleh wasit kontroversial asal Prancis, Francois Letexier.
Dikutip dari laman resmi UEFA, Letexier akan dibantu oleh dua asisten wasit, Cyril Mugnier dan Mehdi Rahmouni. Keduanya berasal dari Prancis.
Sementara wasit keempat berasal dari Polandia, Szymon Marciniak. Sedangkan wasit VAR ialah Massimiliano Irrati dibantu asisten dari Prancis, Willy Delajod.
Artikel ini bukan untuk membahas kinerja wasit Letexier yang menimbulkan 'dendam' bagi suporter Indonesia. Namun untuk mengulas sejarah Stadion Olimpiade Berlin.
Stadion berkapasitas 71 ribu penonton ini selama perhelatan Euro 2024 telah memainkan 5 pertandingan.
Pertama laga Spanyol vs Kroasia di grup B pada 15 Juni 2024 yang berakhir untuk kemenangan La Furia Roja. Kedua, laga Polandia vs Austria dari grup D pada 21 Juni 2024.
Ketiga, pertandingan Belanda vs Austria dari grup D pada 25 Juni 2024. Di laga ketiga ini, Austria menang 3-2 atas Belanda.
Selanjutnya Swiss vs Italia pada 29 Juni 2024 dan terakhir babak perempat final yang mempertemukan Belanda vs Turki pada 6 Juli 2024.
Baca Juga: Klenik Jelang Spanyol vs Inggris: La Furia Roja Percaya Jersey Retro
Olimpiade Berlin Tempat Lahir Skanda Sepak Bola
Stadion Olimpiade Berlin dibangun pada 1934 dan selesai dua tahun kemudian. Pada 1 Agustus 1936, stadion ini dibuka untuk umun.
Sepanjang sejarahnya, stadion ini sudah dua kali dilakukan renovasi. Pertama pada 1974 dan terakhir pada 2000 untuk keperluan Piala Dunia 2004.
Sepanjang sejarah berdirinya, stadion ini rupanya pernah menjadi saksi lahirnya skandal besar di sepak bola ajang Olimpiade.
Di era 1930-an, ajang Olimpiade memiliki tingkat populer seperti Piala Dunia saat ini. Pada Olimpiade 1936, di babak perempatfinal cabor sepak bola muncul skandal besar.
Saat itu, Peru bertemu Austria. Spanyol yang saat itu difavoritkan meraih emas Olimpiade 1936 absen akibat Perang Saudara.
Berita Terkait
-
Klenik Jelang Spanyol vs Inggris: La Furia Roja Percaya Jersey Retro
-
Jelang Final Euro 2024, Keluarga Pemain Inggris Sengsara: Harga Sewa Jet Sampai Rp363 Juta
-
Spanyol Wajib Waspada! Statistik Moncer Harry Kane: Spesialis Cetak Gol di Babak Kedua
-
Head to Head Final Euro 2024 Spanyol vs Inggris: The Three Lions Pernah Pesta 7 Gol
-
Daftar Lawan Jonatan Christie di Olimpiade Paris 2024, Ada Kejutan dari Guatemala!
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
3 Pemain Terbuang Berpeluang Besar Comeback ke Timnas Indonesia Era John Herdman
-
Media Thailand Ungkit Skandal yang Libatkan Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Emil Audero Main Penuh, Cremonese Raih Hasil Imbang 2-2 Lawan Cagliari
-
Pesan Orang Nomor 1 The Jakmania untuk Skuad Persija Jelang Laga Panas Kontra Persib Bandung
-
Exco PSSI Komentari Isu Ricardo Salampessy sampai Eks Como Jadi Asisten John Herdman
-
Marc Klok Beberkan Kondisi Persib Bandung Jelang Lawan Persija Jakarta
-
Bersaing dengan 3 Nama, Eks Pemain Persipura Disebut Jadi Kandidat Kuat Asisten Pelatih John Herdman
-
Pratama Arhan Bakal Satu Tim dengan Anak Legenda Barcelona dan Brasil
-
Rekam Jejak Pelatih Asal Inggris di Asia Tenggara, John Herdman akan Sukses di Timnas Indonesia?
-
Inter Milan Gigit Jari, Deco Pastikan Joao Cancelo Segera Kembali ke Barcelona