Suara.com - Bek kiri timnas Indonesia, Dean James dilaporkan akan segera gabung ke klub Yunani yaitu AEK Athens.
Melihat skuad AEK Athens, mereka memang kekurangan bek kiri karena pemain senior Ehsan Hajsafi yang berusia 35 tahun bakal hengkang.
Otomatis andai Dean James bergabung dengan pemegang 13 gelar juara liga Yunani tersebut, maka ia akan bersaing dengan Stavros Pilios.
Nah, bek kiri timnas Indonesia itu memang jadi incaran AEK Athens yang siap menebusnya seharga 2 juta euro atau Rp45 miliar dari Go Ahead Eagles.
“AEK sangat tertarik dan terus menjaga komunikasi intens dengan pihak James. Sementara Oliver Antman kemungkinan batal direkrut karena harga tinggi, peluang James sangat terbuka,” tulis media Yunani Sport24.
Jika terealisasi, bagaimana peluang Dean James untuk tampil reguler di AEK Athens.
Berikut perbandingan performa antara Dea James dengan Stavros Pilios yang akan menjadi pesaingnya.
Dean James
Dean James adalah tipikal wing-back yang mengedepankan eksplosivitas.
Baca Juga: Coach Justin Bongkar Kenyataan Level Pemain Keturunan Timnas Indonesia: Bukan Pemain Tier 1
Kecepatan dan stamina menjadi senjata utamanya, membuatnya aktif dalam transisi cepat.
Musim ini di Eredivisie, pemain keturunan Indonesia itu mengukir 1 gol dan 2 assist, menunjukkan kontribusi langsung terhadap produktivitas timnya.
Namun, James masih memiliki pekerjaan rumah di sisi pertahanan.
Statistik menunjukkan bahwa ia hanya mencatat 1,35 tekel dan 0,85 intersepsi per laga, dengan duel darat yang dimenangkan berada di kisaran 12–13 persen.
Secara taktik, ia lebih nyaman menjaga posisi dan bermain aman, alih-alih terlibat agresif dalam duel satu lawan satu.
Nah, harga pasar Dean James pun terbilang tinggi karena sedang naik daun.
Berita Terkait
-
Here We Go! Dean James Bakal Cetak Sejarah di Negeri Para Dewa
-
Klub dengan 13 Gelar Juara Liga Siap Boyong Dean James Hampir Rp38 Miliar!
-
3 Pemain Keturunan Timnas Indonesia yang Nilai Pasarnya Meroket usai Dinaturalisasi
-
Naik 8 Kali Lipat, Harga Pasar Pemain Keturunan Sebelum dan Setelah Debut di Timnas Indonesia
-
Profil AEK Athens, Klub Yunani Incar Pemain Keturunan Indonesia Rp 33,9 Miliar
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Jesus Casas Si Tukang Otak Atik Formasi, Cocok Latih Timnas Indonesia?
-
Calon Pelatih Timnas Indonesia Terseret ke FIFA Usai Kartu Merah Cristiano Ronaldo
-
Dirumorkan Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Jesus Casas Diincar Negara Tetangga
-
Rapor Nathan Tjoe-A-On Lawan vs Tim Geypens: Derby Indonesia di Eerste Divisie
-
Alami Cedera di Emirates! Gabriel Magalhaes Tersungkur Saat Bela Brasil, Arteta Pusing Berat
-
MU Menyimpang, Eric Cantona Lebih Pilih Dukung Klub Kasta Ketiga
-
Panas! Emiliano Martinez dan Gattuso Saling Serang Gegara Format Kualifikasi Piala Dunia
-
Pemain Keturunan Indonesia Berbandrol Rp1,3 T Jagokan AC Milan Raih Scudetto
-
James de Vos Wonderkid FC Utrecht, Pemain Keturunan Semarang Paket Komplet
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol