Suara.com - Premier League dikenal sebagai liga paling glamor di dunia.
Persaingan ketat, bintang kelas dunia, dan sorotan global membuat setiap klub bermimpi tampil di kasta teratas tersebut.
Namun perjalanan tidak selalu mulus. Ada klub yang pernah berjaya di Premier League, bahkan menumbangkan raksasa, tetapi kini harus terpuruk di divisi bawah.
Berikut tiga klub yang nasibnya berbanding terbalik dengan masa kejayaan mereka.
Charlton Athletic dulunya menghuni Premier League selama beberapa musim dan sempat tampil sangat kompetitif.
Namun sejak terakhirnya mereka berada di kasta teratas, Charlton mengalami masa suram, terpental ke League One (kasta ketiga), mengalami perubahan kepemilikan dan manajemen yang kurang stabil, serta kesulitan dalam mempertahankan konsistensi performa.
Sampai sekarang, Charlton masih berjuang di divisi bawah Inggris dan belum kembali menyentuh level Premier League.
Baca Juga: Roy Keane Prediksi Hasil Derby Manchester ke-197: Kedua Tim Sama-sama Limbung
Bagi generasi 90-an, Blackburn Rovers adalah salah satu klub yang mampu mematahkan dominasi Manchester United.
Di bawah kepemilikan Jack Walker dan racikan pelatih Kenny Dalglish, Blackburn menjuarai Premier League musim 1994/1995.
Duet maut Alan Shearer dan Chris Sutton kala itu benar-benar fenomenal.
Sayangnya, kejayaan itu tak bertahan lama. Blackburn mengalami penurunan performa, kesalahan manajemen, hingga akhirnya terdegradasi.
Saat ini, mereka hanya berkutat di Championship dan kesulitan kembali ke Premier League.
Ironisnya, klub yang pernah mengangkat trofi liga paling bergengsi di Inggris kini jarang disorot media internasional.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Drama 8 Gol di Indonesia Arena, Timnas Futsal Indonesia Segel Tiket Perempat Final
-
Kabar Baik dari Mauro Zijlstra, Cetak Gol dan Asis di Volendam
-
Tak Punya Pembelaan, Jan Oblak Persilahkan Fans Kritik Atletico Madrid usai Kalah dari Bodo/Glimt
-
Satu Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Susul Maarten Paes ke Ajax Amsterdam
-
Liam Rosenior Bongkar Jurus Chelsea Benamkan Napoli di Stadion Diego Maradona
-
Pep Guardiola Cetak Sejarah usai Man City Gilas Galatasaray, Apa Itu?
-
Sundulan Maut Robek Gawang Real Madrid, Anatoliy Trubin: Tiba-tiba Saya Disuruh Maju
-
3 Pemain Timnas Indonesia Cedera Jelang Debut John Herdman di FIFA Series 2026
-
Dominasi Inggris di Liga Champions: 5 Tim Premier League Lolos, Juara Bertahan Lalui Playoff
-
Tak Ada Perlakuan Istimewa, Bojan Hodak Peringatkan Layvin Kurzawa