- Brasil menang 7-0 atas Honduras pada laga pembuka Grup H dan tampil dominan.
- Ada empat pemain Brasil yang menjadi ancaman utama bagi Indonesia U-17.
- Laga Indonesia vs Brasil berlangsung Jumat malam pukul 22.45 WIB di Doha.
Ia mencatat dua gol melawan Honduras dan menjadi titik fokus penyerangan.
Dari lima percobaan, empat tembakan Dell tepat sasaran. Akurasi umpannya yang mencapai 89 persen menunjukkan efisiensi tinggi dalam membangun serangan.
Jika pertahanan Indonesia sedikit terlambat turun, Dell bisa memanfaatkan ruang kecil di area belakang untuk menciptakan peluang emas.
Dengan kualitas individu seperti ini, Brasil jelas membawa ancaman besar.
Namun, kesempatan Garuda Asia mencuri poin tetap terbuka selama disiplin, konsentrasi, serta koordinasi lini belakang bisa dijaga sejak menit pertama.
3. Ruan Pablo
Brasil juga sangat bergantung pada eksplosivitas Ruan Pablo. Gol cepatnya pada menit 9 menjadi pembuka jalan untuk kemenangan telak Brasil.
Selain itu, ia menorehkan dua umpan kunci dan tujuh dribel sukses, menunjukkan perannya sebagai inverted winger yang gemar memotong ke tengah.
Bek kiri Indonesia mesti berhitung matang dalam menjaga jarak dan mengambil posisi, sebab Ruan sangat mudah memanfaatkan ruang kosong di belakang garis pertahanan.
Baca Juga: Pemain Keturunan Batak Janji Mati-matian Lawan Brasil, Fokus Kontrol Pertandingan
4. Gabriel Mec
Brasil tidak hanya kuat di starter; pemain cadangan mereka pun mematikan. Gabriel Mec adalah contohnya.
Masuk sebagai pengganti, ia melakukan solo run sejauh 30 meter dan mencetak gol penutup di injury time.
Kemampuan dribelnya membuat Garuda Asia wajib menjaga organisasi pertahanan tetap rapi.
Gelandang bertahan dan bek tengah harus cermat menjaga keseimbangan agar tidak terpancing maju dan membuka ruang berbahaya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Ambil Jatah Senior untuk Persiapan SEA Games 2025, Timnas Indonesia U-22 Justru Tak Ditarget Emas
-
4 Pemain Keturunan U-17 Bibit Timnas Indonesia untuk Piala Dunia 2030
-
3 Pemain Keturunan Tertutup Bela Timnas Indonesia, Ternyata Kini Nasibnya Lebih Baik
-
Ricuh Usai Laga Selangor vs Persib Bandung, Suporter Tuan Rumah Coba Serbu Area Pemain
-
Profil Matthew Baker, Pemain Keturunan Suku Batak Janji Hancurkan Timnas Brasil
-
Wakil ASEAN Sibuk, Cuma Timnas Indonesia yang Tak Bertanding di FIFA Matchday November 2025
-
Pelatih Brasil Doakan Zahaby Gholy dan Timnas Indonesia Sukses di Piala Dunia U-17 2025
-
Indra Sjafri Panggil Ivar Jenner dan Mauro Zijlstra untuk TC Timnas Indonesia U-23
-
Dipecat PSSI, Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Kini Dijagokan Latih Ajax Amsterdam
-
Persiapan Serius, Brasil Jalani Dua Sesi Latihan Jelang Hadapi Timnas Indonesia U-17