Bola / Bola Indonesia
Selasa, 25 November 2025 | 10:31 WIB
Pesepak bola Timnas Indonesia U-22 Rafael Struick (tengah) melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Mali U-23 pada laga persahabatan di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa (18/11/2025). Pêrtandíngan tersebut berakhir imbang dengan skor 2-2. ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya/foc.
Baca 10 detik
  • Timnas Indonesia U-22 berada di Grup C SEA Games 2025 bersama Myanmar, Filipina, dan Singapura.
  • Target resmi dari Menpora Erick Thohir adalah medali perak, namun pemain menargetkan medali emas.
  • Indonesia akan menghadapi Singapura pada laga pembuka tanggal 5 Desember 2025 di SEA Games.

Hokky optimistis Timnas Indonesia U-22 bisa melebih target Erick Thohir yang hanya menginginkan perak.

"Para pemain optimistis, harusnya bisa dan ada asa untuk meraih medali emas. Pelatih, ofisial semuanya ingin medali emas," jelasnya.

Timnas Indonesia lebih dulu bertemu Singapura di laga pembuka.

Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025 (Live RCTI):

Jumat, 5 Desember 2025 – 16.00 WIB
Indonesia U-22 vs Singapura U-22

Senin, 8 Desember 2025 – 19.00 WIB
Indonesia U-22 vs Filipina U-22
(Diprediksi menjadi lawan terberat Indonesia di Grup C)

Jumat, 12 Desember 2025 – 19.00 WIB
Indonesia U-22 vs Myanmar U-22

Sesuai regulasi SEA Games 2025, hanya juara grup yang berhak lolos otomatis ke semifinal, sehingga setiap pertandingan membawa beban penting bagi Indonesia.

Baca Juga: Thom Haye Tunjuk Hidung Si Omong Kosong yang Koar-koar Usai Kegagalan Timnas Indonesia

Load More