Suara.com - Pekan ini banyak kejutan yang datang dari kehidupan selebriti Tanah Air. Di antaranya, komedian Mandra resmi ditahan oleh Kejaksaan Agung terkait korupsi TVRI, dan terungkap jika aktris Jessica Iskandar ternyata hamil di luar nikah berdasarkan pengakuan keuda kakaknya; Henri dan Erick.
Namun, kabar bahagia datang dari aktris dan presenter Sarah Sechan. Ia mengumumkan sendiri telah menikah dengan tunangannya Neil G. Furuno di Los Angeles, Amerika Serikat, Jumat (6/3/2015) pukul 11.00 waktu setempat.
Aktris Revalina Sayuthi Temat juga akan menyusul Sarah melepas status single. Reva, sapaannya, akan menikahi Rendy di Kuta, Bali, pada 15 Maret 2015 nanti.
Berikut daftar berita selebriti yang masuk jajaran populer pekan ini:
1. Sarah Sechan Nikahi Mantan Pacar Agnez Mo
Artis dan presenter Sarah Sechan akhirnya resmi menikah dengan tunangannya yang berprofesi sebagai dokter dan terapis tulang, Neil G Furuno. Pasangan ini melangsungkan pernikahan di Los Angeles, Amerika Serikat, pada Jumat 6 Maret 2015.
(Baca: Sarah Sechan ResmiMenikah dengan Neil G Furuno)
2. Neno Warisman Dipolisikan Terkait Kasus Penipuan Umrah
Penyanyi, yang juga aktris senior Titi Widoretno Warisman alias Neno Warisman mengadakan jumpa pers untuk meluruskan berita dugaan penipuan yang menjerat dirinya. Tuduhan tersebut dilayangkan pasangan suami istri, Geodi dan Mirza. Keduanya mengaku dirugikan setelah menggunakan jasa travel milik Neno, Neno Tour.
(Baca: Dituduh Menipu, Ini Kata Neno Warisman)
3. Mandra Ditahan 20 Hari di Sel Kejagung
Tersangka kasus korupsi TVRI, komedian Mandra, resmi ditahan Kejaksaan Agung (Kejagung) guna keperluan penyidikan pada Jumat (6/3/2015). Dua tersangka lain yang merupakan rekanan kerja Mandra, Iwan Chermawan dan Yulkasmir juga ikut ditahan.
(Baca: Mandra Resmi Masuk Sel Tahanan Kejagung)
4. Ahmad Dhani Calonkan Diri Jadi Walikota Surabaya
Musisi Ahmad Dhani masih menunggu perintah langsung Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Prabowo Subianto serta restu Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar terkait usulan menjadi bakal calon (Balon) Walikota Surabaya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
Terkini
-
Raditya Dika Akui Punya Utang Budi pada Andien, Jasa 20 Tahun Lalu yang Tak Terlupakan
-
Gegara Dress Mini, Penampilan Olla Ramlan di Kampung Halaman Jadi Gunjingan
-
Yura Yunita Ungkap Pengalaman Menegangkan Saat Liputan di Penjara Nusakambangan
-
Barbie Kumalasari Klaim Rugi Ratusan Juta Rupiah Hingga Demam Tinggi Buntut Hinaan 'Nenek-Nenek'
-
Pantau Kondisi, Raffi Ahmad Ungkap Alasan Operasi Fahmi Bo Tertunda
-
Melly Goeslaw Unggah Foto Bareng BBB, Potret Terbaru Laudya Cynthia Bella Bikin Penasaran
-
Mertua Jennifer Coppen Ungkap Alasan Jarang Posting Bareng Kamari, Takut Disangka Manfaatkan Cucu
-
Kontras Banget! Raisa Pecinta Anabul, Sabrina Alatas Malah Anti Kucing
-
Pengakuan Hamish Daud Beda Spesies dengan Raisa Viral Lagi: Menyakitkan Banget
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!