Suara.com - Video ribut artis Nikita Mirzani dengan Evelyn Nada Anjani, mantan istri komedian Aming beredar. Keributan pecah saat keduanya diundang di acara Pagi pasti Happy di sebuah stasiun telebvisi swasta.
Di video yang diunggah akun gosip lambe_turah, Evelyn dan Nikita Mirzani terlibat cek-cok mulut seru. Di situ, tampak pula Aming. Dari adu mulut keduanya, mereka membawa-bawa nama Aming.
"Gara-gara lo, gue dibenci sama Aming," kata Nikita Mirzani dengan nada lantang kepada Evelyn.
"Kok gara-gara gue?," tanya Evelyn dengan nada cukup keras.
"Kenapa lo nggak mau ada gue?," sambung Nikita.
"Lo yang rese duluan di Instagram. Harusnya lo sebagai temen satu manajemen lo harusnya ngerti. Gue diamarah-marahin sama Aming justru," lanjut Evelyn lagi.
"Lu yang nyuruh!," tuding Nikita ke Evelyn.
"Gue nggak nyuruh, demi Allah," timpal Evelyn sembari berusaha meyakinkan Aming yang berada di hadapannya.
"Eh, jangan bawa-bawa Allah lo ya. Bawa bawa Tuhan lo," semprot Nikita.
Keributan makin seru saat Nikita Mirzani mengancam akan memanggil manajernya untuk melawan Evelyn.
"Gue panggil manajer gue," ancam Nikita.
"Panggil sono, anj*** lo," maki Evelyn.
Sebelumnya, Nikita dan Evelyn ribu di medsos. Senin (23/10/2017), Insta Story milik Nikita unggah lima postingan yang menggambarkan suasana ‘perang’ terhadap seseorang. Bahkan, ibu dua anak itu mengumbar kata-kata kasar dan juga memainkan isu gender.
Setelah diusut lebih lanjut, postingannya itu ternyata menyasar kepada Evelyn. Evelyn pun tak tinggal diam, dia juga membalasnya dengan dua postingan dalam upaya mematahkan serangan dari Nikita Mirzani.
Berita Terkait
-
Viral Nikita Mirzani Jualan dari Penjara, Ditjen PAS Bolehkan Asalkan Tak Langgar Norma
-
Bintangi Series Laga Pertaruhan 3, Aming Merasa Kembali ke Kodrat: Ini yang Seramnya
-
Aming Merasa Kembali ke Fitrah usai Membintangi Series Ini
-
Live dari Dalam Penjara, Nikita Mirzani Kembali Edukasi soal Skincare
-
Rumah dan Kliniknya Banjir Karangan Bunga Berisi Fitnah, Dokter Oky Pratama Lapor Polisi
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Tolak Merger dengan Grab, Investor Kakap GoTo Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
Terkini
-
Azizah Salsha Cerai, Andre Rosiade Singgung Karier Kakak dan Ipar Pratama Arhan di Padang
-
Reza Rahadian Terlibat Film Keadilan (The Verdict), Cerita Tentang Hukum dan Korupsi
-
Fitnah Rafathar Beli Sepatu Mahal, BigMo sampai Ucap Kata Kasar
-
Cerita Sukses The Lantis Masuk Nominasi Indonesian Music Awards 2025 Berkat Viral di TikTok
-
Azizah Salsha Kena Cancel Culture Usai Cerai dari Pratama Arhan, Andre Rosiade: Dosanya Apa Sih?
-
Dituduh Usir Irish Bella di Pagi Pagi Ambyar, Dewi Perssik Beri Klarifikasi Sambil Ucap Syukur
-
Curhat Prilly Latuconsina Akting di Depan Omara Esteghlal Demi Jaga Rahasia FFI 2025
-
Kini Cerai, Andre Rosiade Sebut Pernikahan Azizah Salsha atas Kemauan Sendiri: Saya Hanya Fasilitasi
-
Mak Vera Tunjukkan Foto Terakhir Olga Syahputra, Raffi Ahmad Terkejut: Ya Allah...
-
Tara Testa Digosipkan Jadi Selingkuhan Chris Evans