Suara.com - Artis sekaligus komedian Rina Nose unggah video lucu saat bersin. Dalam video berdurasi singkat tersebut, Rina memparodikan bersin dengan beragam gaya.
Pertama, Rina Nose bersin dengan gaya lantunan musik Jawa Barat yang menjadi ciri khasnya tiap kali tampil di atas panggung. Setelah itu, Rina memparodikan bersinnya sambil bernyanyi pop dengan nada mendayu-dayu.
Postingan Rina Nose langsung diserbu komentar netizen. Banyak yang mencibir, namun tak sedikit dibela.
@ade.wily menulis, "Subnaloh bersin mo dimainin harusnya bilang yaaharmukalloh ini mlh di maini dosa nose km muslim asli sunda ga boleh kaya gitu. Apa kamu lupa yg menghidup kan mu adalah alloh kamu bisa merasakan kenikmatan dari alloh bukan dari manusia."
@nebulagumy_ menambahkan, "Di nasehatin dalam kebaikan kenapa mba rina seakan2 kaya gerah dan terusik? Memang sudah seharusnya jika bersin harus mengucap syukur karna nikmat yang Allah berikan kepada kita. Asal mba tau ketika bersin jantung kita berhenti 0,001 perdetik namun kembali lagi jangung kita berdegup setelah bersin itu lah mengapa kita harus mengucap alhamdulillah. Semoga mba kembali ke jalan yg benar dan tidak terlena oleh nikmat dunia dan semoga penyesalan mba rina tidak belakangan ya mba aamiin."
Rina Nose pun tergelitik membalas komnetar warganet. Menurutnya, tak ada yang salah dalam vide tersebut.
"Pertama2 saya ralat dulu, kalau pada saat kita bersin jantung kita tidak berhenti, melainkan mengalami perubahan pacu jantung, atau “melambat” (ini sudah ada penjelasan nya dimana2, silahkan dicari sendiri atau tanya ahli nya) kedua, dalam video ini tidak ada unsur kekerasan, ujaran kebencian, tindakan tak bermoral, kata2 yang menyakitkan, unsur pornografi, kekerasan fisik, pelanggaran hukum, atau hal2 yang membahayakan. Ketiga, kalau sampai ada orang yang bersin sesungguhnya bisa begini, saya bakal kasih trophy krn memang setelah bersin kita pasti terdiam merasakan mata berair, hidung gatal, tenggorokan bereaksi, atau sebagainya. Ga mungkin langsung nyanyi ini kan parodi bersin, bukan bersin sungguhan. Keempat, saya sarankan jangan terlalu sensitif untuk hal2 yang sebetulnya “nggak kenapa-napa” lebih rileks lagi hidupnya, bercanda biar ga gampang tersinggung dan langsung nilai orang lain tersesat."
Tag
Berita Terkait
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Sederet Artis Pilih Childfree, Gitasav sampai Hampir Bunuh Diri Usai Dihujat gegara Ogah Punya Anak
-
Beda Sikap Rina Nose dan Gita Savitri Hadapi Hujatan Karena Childfree, Ada Yang Kena Mental
-
Rina Nose Nyanyikan Lagu 'Bangun Orang Waras' Bareng Band Methosa, Publik: Ini Bakal Diintimidasi Juga?
-
Jadi Vokalis Band Methosa, Penampilan Rina Nose Nyanyikan Lagu Metal Tuai Pujian
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
Iklan Lawas Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Viral, Diduga Awal Kisah Buku Broken Strings
-
Timothy Ronald Dipolisikan Kasus Dugaan Penipuan Kripto, Kerugian Tembus Rp 3 Miliar
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Wajib Pakai Wali Nikah, Ustaz Derry Sulaiman: Tidak Sah Hukumnya!
-
BoA Hengkang dari SM Entertainment, Tutup Perjalanan Seperempat Abad
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu
-
Jennifer Coppen Unggah Foto Baru Jelang Nikah dengan Justin Hubner, Ibu Dali Wassink Bereaksi
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan