Suara.com - Penyanyi Rossa mengklarifikasi ihwal kabar yang menyebut dirinya menggelar acara lamaran pada Jumat (23/11/2018) lalu.
"Edisi dibuang sayang. Btw guys, udah viral aja becandaan teh @melly_goeslaw tentang aku lamaran," tulis Rossa mengawali di Instagram.
Kabar Rossa lamaran pertama kali memang mencuat dari pengakuan Melly Goeslaw. Ketika itu, Melly tengah menggantikan posisi Rossa sebagai juri ajang pencarian bakat penyanyi cilik.
"Aku emang lagi interview karyawan-karyawan baru buat #rossabeauty, bukan lamaran nikahan ahahahhaa," tulis Rossa.
"Teh Melly aja iseeeng terus kalian percaya aja," tulisnya lagi.
Pernyataan Melly Goeslaw ada di dalam video Instagram Stories Maia Estianty. Maia memberitahu jika posisi Rossa sebagai juri digantikan sementara oleh Melly Goeslaw.
"Nah ada tamuuuu. Anda tau juri galak, ini lebih galak," kata Maia sambil mengarahkan kameranya kepada Melly Goeslaw.
Melly lantas melontarkan pengakuan yang cukup mengejutkan. Dari ucapannya diketahui Rossa absen lantaran tengah melangsungkan acara lamaran.
Baca Juga: Nonton Video Vicky Prasetyo - Angel Lelga, Zaskia Gotik : Wow!
"Saya yang menggantikan Ocha (sapaan akrab Rossa) yang sedang lamaran," ujar Melly Goeslaw.
Berita Terkait
-
Bobby Nasution Tak Kunjung Diperiksa, Penyidik KPK Rossa Purbo Bekti Dilaporkan ke Dewas KPK
-
Ahmad Dhani Murka Banyak Berita Hoax Tentang Hidupnya, Sebut Penyebar Fitnah 'Binatang'
-
Cerita Perjalanan Karier Rossa, Sang Diva yang Minim Obsesi Tapi Kaya Inovasi
-
Bukan Hanya Soal El dan Azriel, Begini Persahabatan Maia Estianty dan Kris Dayanti
-
Maia Estianty Nostalgia Dapat Koleksi Baju Bekas Milik Kris Dayanti
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Jordi Onsu Sudah 3 Tahun Tak Bicara dengan Ruben Onsu: Komunikasi Diblokir!
-
Jordi Onsu Ogah Bertemu Mak Ifah, Khawatir Ibunya Ngamuk dari Kubur
-
Curhatan Samuel Christ Soal Istri Suka Bangun Siang Disorot, Langsung Klarifikasi Setelah Viral
-
Vokal Kritik Pemerintah, Ekspresi Fedi Nuril saat Fadli Zon Berpidato di FFI 2025 Viral
-
Ariana Grande Idap Salah Satu Virus Mematikan, Mendadak Batal Hadiri Acara
-
Sebut Batik dari Malaysia ke Ariana Grande, Aisha Retno 'Penyanyi Berdarah Indonesia' Klarifikasi
-
Promo Nonton Film di CGV untuk Pelanggan Telkomsel Hari Ini, Beli Tiket Cuma Rp10 Ribu
-
Pengakuan Kocak Raisa Usai Viral Lari Hindari Wartawan di AMI Awards: Takut Ditanya-tanya
-
Dua Kali Sabet Piala Citra, Ringgo Agus Rahman Bicara Honor Akting
-
Perjalanan Fatima Bosch Jadi Miss Universe 2025: Walkout karena Dihina 'Bodoh'