Suara.com - Pernikahan Isha Ambani, anak konglomerat India Mukesh Ambani dengan Anand Piramal bakal dihadiri sederet pesohor semisal penyanyi Beyonce Knowless, eks presiden Bill Clinton dan istrinya Hilllary Clinton serta Priyanka Chopra.
Pasangan ini juga telah menyiapkan sedikit 100 jet pribadi untuk mengangkut seluruh tamu undangan dari berbagai belahan dunia.
Pernikahan Isha Ambani dan Anand Piramal rencananya bakal dilaksanakan pada Selasa (11/12/2018) waktu setempat di kota Udaipur selama tiga hari berturut-turut.
Tamu undangan akan mendapatkan peta untuk memandu aktivitas mereka selama pernikahan berlangsung, termasuk lokasi konser private Beyonce.
Sejumlah media India memberitakan bahwa eks Presiden Amerika Serikat dan istrinya, Hillary Clinton bakal hadir dalam acara tersebut.
"Acara ini akan dihadiri tamu undangan dari luar negeri. Petugas imigrasi telah diminta untuk bersiap lima hari sebelumnya," kata salah seorang petugas bandara seperti dikutip laman Asiaone.
Sayang, petugas terkait menolak blak-blakan soal bayaran Beyonce.
Mukesh Ambani, dirut Reliance Industries diketahui masuk dalam salah satu orang terkaya dunia versi majalah Forbes dengan jumlah kekayaan 47 miliar dolar Amerika Serikat. Sementara keluarga Piramal bergerak di bidang farmasi dan real estate
Sebelumnya, Isha Ambani dan Anand Piramal menggelar pertunangannya di Hotel Villa D'Este di Lake Como, Italia. 600 undangan diberitakan hadir, termasuk penyanyi John Legend. (Asiaone)
Baca Juga: Tanpa Gisel, Gading Marten Akan Rayakan Natal Bareng Gempita
Berita Terkait
-
Beyonce Masuk Jajaran Orang Terkaya di Dunia, Intip Sumber Pendapatannya
-
Beyonce Alami Insiden Mengerikan Saat Konser, Mobil yang Digantung Nyaris Terjatuh
-
25 Tahun Berkarier, Beyonce Raih Piala Album of the Year di Grammy Awards 2025
-
Cetak Sejarah Grammy Awards, Beyonce Raup Kekayaan Rp 12 Triliun
-
Mantan Presiden AS Bill Clinton Masuk Rumah Sakit, Begini Kondisinya
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Sinopsis The Pitt Season 2, Debut dengan Skor 100 Persen di Rotten Tomatoes
-
Iva Deivanna Rilis Sisa Waktu Senja, Kolaborasi Apik Bersama Bemby Noor yang Siap Hiasi Layar Lebar
-
8 Film Yasmin Napper, Musuh dalam Selimut Segera Tayang di Bioskop
-
Reaksi Spontan Mahalini saat Dengar Sule Ingin Nikah dengan DJ Lagi: Astaghfirullahalazim!
-
3 Prediksi Nasib Akhir Baek Ki Tae Made In Korea, Jadi Tumbal Elite?
-
5 Outfit Paling Standout dalam Emily in Paris Season 5, Evolusi Gaya Emily Cooper di Roma
-
Ustaz Ini Beri Saran Menohok Buat Penyerang Pandji Pragiwaksono karena Stand Up Comedy Mens Rea
-
Rekam Jejak Manohara yang Ngaku Putuskan Hubungan dengan Ibu
-
Cuma Dua Hari! Promo Beli 1 Gratis 1 Tiket Nonton Film Dusun Mayit di m.tix Mulai Hari Ini
-
8 Celah Mengecewakan di Stranger Things Season 5, Penggemar Protes?