Suara.com - Eko Hendro Prayitno alias Nana, memberi mahar berupa rumah mewah seharga Rp 2 miliar untuk menikahi Bella Luna. Uang untuk membeli rumah tersebut sebagaian dari deposito pendidikan anak-anaknya.
Hal itu disampaikan istri sah Nana, Shirley Chandrawati Rahmat, saat menggelar konfrensi persi di kawasan Kuningan Jakarta, Selatan, Jumat (8/3/2019).
"Kan beli rumah di daerah Depok, waktu itu dia minta uang dari depostio anak-anak, untuk membelikan rumah itu," ungkap Shirley.
Pembelian rumah itu sendiri berawal dari seseorang yang meminjam uang ke Nana. Namun orang tersebut tak bisa melunasi utangnya dan menawarkan sertifikat rumah. Untuk menambahi kekurangan membeli rumah, Nana meminta kepada Shirley untuk mengambil tabungan milik anak-anaknya.
"Pak Nana bilang, dari pada tidak berjalan dan modal mati, lebih baik deposito anak-anak dicairkan dan dapat sertifikat rumah," kata Shirley.
Kini Shirley berharap Nana memiliki hati nurani dan berusaha mengembalikan rumah itu dan diberikan kepada anak-anak. Menurut Shirley itu juga menjadi salah satu syarat agar Nana bisa kembali kepada keluarganya.
"Kalau Nana punya hati nurani, ya berikan kembali ke anak-anak. Apalagi kalau dia mau kembali ke keluarga, ya dia harus serius meminta mahar kembali. Bagaimanapun ini punya anak-anak," katanya menandaskan.
Sementara itu, Bella Luna sendiri mengaku tak tahu kalau Nana adalah pria beristri. Bella bahkan mengaku siap mengembalikan mahar rumah Rp 2 miliar dari Nana.
Baca Juga: Jatuh Miskin, Sandy Tumiwa Sempat Minta Tinggal Serumah dengan Mantan
"Saya sudah jelaskan keadaan saya dan akan mengembalikan mahar kalau diminta Nana," kata Bella dalam jumpa pers di kawasan Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, Selasa (5/3/2019).
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Tak Pernah Minta Maaf ke Istri Pertama Insanul, Inara Rusli Batal Diundang TV Usai Diprotes
-
Nathalie Holscher Sindir Anak-Anak Sule yang Lupa Adiknya?
-
Kisah Pahit Naura Ayu Diremehkan Mantan Artis Cilik di Awal Karier, Membekas Sampai Sekarang
-
Nicholas Saputra Turun Langsung Salurkan Bantuan di Aceh, Tompi Disindir Netizen
-
Pernikahan Darma Mangkuluhur Jadi Sorotan, Brian McKnight Muncul sebagai Kejutan untuk Sang Ibu
-
Diduga Bela Timothy Ronald, Hotman Paris Sebut Ribuan Dosen Bisa Dipenjara!
-
Dikaitkan dengan Buku Aurelie, Roby Tremonti Nangis-Nangis Minta Diundang ke Podcast Denny Sumargo
-
Astrid Tiar Semprot Inara Rusli Soal Deadline Status ke Suami Orang: Minta Maaf, Bukan Ngelunjak!
-
Banyak Rumah Produksi Mau Angkat Buku Broken Strings ke Layar Lebar, Aurelie Moeremans Kaget
-
Andien Ungkap Trauma Masa Lalu Usai Membaca Buku 'Broken Strings' Aurelie Moeremans