Suara.com - Artis Barbie Kumalasari membenarkan sahabat dekatnya, pedangdut Lucinta Luna seorang transgender. Dia bilang Lucinta Luna menjalani operasi alat kelaminan di Thailand.
"Eh gue sudah lihat loh. Sekarang sudah cewek. Sudah diubah perempuan, operasi. Cewek banget," ujar Barbie Kumalasari, saat ditemui di kawasan Kapten P. Tendean, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Senin (1/4/2019).
Barbie Kumalasari tahu pelantun "Bobo Dimana" itu transgender belum lama ini. Kejadian itu terjadi setelah mereka duet untuk lagu terbaru di Bandung, Jawa Barat.
"Ya kemarin kan ke Bandung, biasa kami namanya sudah jadi cewek. Ya gue kepo juga sih pingin tahu juga, penasaran dong," sambungnya lagi.
Dia juga mengatakan Lucinta Luna menyebut pemulihan pasca-operasi alat kelamin butuh waktu selama setahun.
"Ya satu tahun sih sakitnya katanya. Ya sakit banget pasti namanya diubah total sampai berbentuk cewek, gue aja pangling pas lihat. Gila hebat juga ya. Karena aku juga selama ini juga kepo kayak gimana gue masih nggak kebayang," tutur Barbie Kumalasari.
"Sampai aku buka-buka YouTube gimana kalau operasi kelamin. Tapi ya ternyata hebat ya manusia itu pintar bisa diubah sampai kayak cewek. Semuanya cewek semua," kata Barbie Kumalasari menanadaskan.
Baca Juga: Lucinta Luna Kedinginan Sendiri di Moscow, Warganet : Suami ke Mana?
Berita Terkait
-
Barbie Kumalasari Ngaku Ditipu Sahabat Sampai Rp225 Juta, Ancam Bakal Lapor Polisi
-
Barbie Kumalasari Klaim Rugi Ratusan Juta Rupiah Hingga Demam Tinggi Buntut Hinaan 'Nenek-Nenek'
-
Buntut Hinaan 'Nenek-Nenek', Barbie Kumalasari Laporkan Pengacara Reza Gladys
-
Barbie Kumalasari Laporkan Pengacara Reza Gladys, Tak Terima Dibilang Nenek-Nenek
-
Sempat Marah-Marah, Perseteruan Lucinta Luna dan Traveloka Berujung Manis
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik
-
Rayakan Tahun Baru, Joget Centil Marion Jola Lawan Hujan di Panggung Bundaran HI
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Sinopsis The Snitch: Persaingan Panas Jaksa dan Polisi di Balik Kasus Narkoba
-
Sinopsis Jangan Buang Ibu, Film Tentang Nasib Ibu di Panti Jompo
-
Berburu Tiket Gala Premiere Film Alas Roban Diskon 50 Persen, War Mulai Hari Ini!
-
Goyang Maut di Panggung Bundaran HI, Lia Ladysta Tak Lupa Kirim Doa buat Korban Bencana