Suara.com - Maia Estianty dan Irwan Mussry, pasangan yang semakin hari semakin romantis sejak menikah. Keduanya kerap membagikan momen romantisnya saat sedang travelling berdua.
Baru-baru ini Maia Estianty dan Irwan Mussry baru saja menghadiri acara brand ternama Chanel di Shanghai, China. Seperti apa sih keseruan Maia Estianty dan Irwan Mussry?
Yuk langsung saja simak 7 momen bahagia Maia Estianty dan Irwan Mussry saat di Shanghai yang berhasil dirangkum oleh Matamata.com.
1. Di pesawat
Ditengah hiruk pikuk pemilu 2019, Maia Estianty langsung bertolak ke China usai mencoblos.
2. Serasi
Setibanya di Shanghai, China, Maia Estianty dan Irwan Mussry langsung mengabadikan momen berdua. Keduanya tampil kompak dalam balutan baju dengan warna senada.
3. Belajar ngebordir baju
Maia Estianty nampak menemani sang sang suami yang sedang belajar ngebordir baju Chanel. Gemesin banget ya mereka berdua ini.
Baca Juga: Mengapa Maia Estianty Pilih Nyoblos Siang Hari?
4. Fashionable
Saat menghadiri acara Channel, Maia Estianty dan Irwan Mussry tampil fashionable. Irwan Mussry tampil menawan dalam balutan tuxedo hitam. Sedangkan Maia Estianty tampil anggun dalam balutan blazer dan celana motif kotak.
5. Senyum bahagia
Baik Maia Estianty dan Irwan Mussry selalu menampilkan senyum bahagia tatkala mereka sedang berdua. Manis banget kan.
6. Setia mendampingi
Sebagai istri yang baik, Maia Estianty selalu mendampingi Irwan Mussry dalam menjalankan pekerjaannya. Idaman banget nih!
Berita Terkait
-
RI Gandeng China Kembangkan Energi Terbarukan dan Pembangkit Listrik dari Gas
-
4 Drama China yang Diadaptasi dari Novel Karangan Bai Lu Cheng Shuang
-
7 Karakter di Drama China Fated Hearts, Dibintangi Li Qin dan Chen Zheyuan
-
Banjir Job, Ini 4 Drama Hou Minghao yang Tayang Sepanjang 2025
-
Drama China Our Secret: Dari Bangku Sekolah hingga Kehidupan Dewasa
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Nama Nikita Willy Diseret Usai Pengakuan Aurelie Moeremans, Benarkah Pernah Jadi Korban Grooming?
-
Buku Broken Strings Aurelie Moeremans Segera Terbit, Ini Sosok di Balik Penerbit Buku Ohara
-
Dikenal Tajir, Menu Makanan Sehari-hari Anak Sisca Kohl Jadi Omongan
-
Kini Diakui, Mayangsari Duduk Bersama Keluarga Cendana di Nikahan Darma Mangkuluhur
-
6 Kisah Pahit Aurelie Moeremans di Broken Strings, Alami Grooming sampai Bullying
-
Denada Digugat Rp7 Miliar oleh Pemuda yang Mengaku Anak Kandungnya, Begini Kronologinya
-
Sinopsis Balas Budi: Aliansi Para Wanita Korban Penipuan Yoshi Sudarso
-
Pernikahan Teuku Rassya Putra Tamara Bleszynski Makin Dekat, Pakai Adat Aceh dan Jepang
-
Terinspirasi Gangguan Mistis Nyata Penulis, Sengkolo: Petaka Satu Suro Tonjolkan Drama
-
Tanpa Jump Scare Berisik, Achmad Romie Baraba Hadirkan Horor Atmosferik di Penunggu Rumah: Buto Ijo