Suara.com - Penyanyi Tata Janeeta rupanya sudah menyiapkan sejumlah saksi untuk dihadirkan dalam sidang cerai. Rencananya, saksi itu memberikan keterangan di Pengadilan Agama Jakarta Barat, Rabu (22/5/2019).
Namun, menurut kuasa hukum Tata Janeeta, Ali Nurdin saksi tersebut batal datang gara-gara kericuhan yang tengah terjadi hari ini.
"Dengan kondisi jakarta setelah pasca KPU (Komisi Pemilihan Umum) mengumumkan hasil Pilpres yang kurang kondusif. Maka saksi dari kemarin dihubungi tidak ada yang mau datang dengan alasan keselamatan," ujar Ali Nurdin saat dihubungi wartawan.
Tata Janeeta dan Mehdi Zati memang diagendakan menjalani mediasi pagi tadi. Sayangnya, mereka berdua mangkir hadir karena sibuk kerja.
"Agenda hari ini adalah apabila tergugat (Mehdi Zati) datang agendanya adalah mediasi. Tapi kalau tergugat tidak datang agendanya adalah pemeriksaan saksi. Cuma saksinya kan tidak ada yang bisa hari ini," tutur Ali Nurdin.
Karenanya, sidang diundur sampai 19 Juni 2019. Dia pun berharap sidang berikutnya dihadiri oleh kedua belah pihak.
"Maka untuk itu memang sebaiknya dan kami pun memohon bahwa persidangan akan dilaksanakan setelah Idul Fitri," ucap Ali Nurdin.
Seperti diketahui, Tata Janeeta resmi menggugat cerai suaminya itu ke Pengadilan Agama Jakarta Barat pada 29 April 2019. Ini bukan kali pertama pernikahan pelantun Sang Penggoda itu diujung tanduk.
Pada 2017 lalu, Tata Janeeta sempat mengaku ditalak oleh sang suami lewat telepon. Kala itu, pernikahan mereka belum dicatat negara alias masih siri.
Baca Juga: Tata Janeeta Berharap Proses Perceraiannya Cepat Selesai
Berita Terkait
-
Tata Janeeta Berharap Proses Perceraiannya Cepat Selesai
-
Tata Janeeta Gugat Cerai Mehdi Zati Gara-Gara Orang Ketiga?
-
Sibuk, Tata Janeeta dan Mehdi Zati Gagal Jalani Mediasi Cerai
-
Top 3: Cerai Singgung Beras di Rumah Habis, Artis Masuk Rumah Sakit
-
Tata Janeeta dan Mehdi Zati Kompak Mangkir di Sidang Cerai Perdana
Terpopuler
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 Oktober: Ada 20.000 Gems dan Pemain 110-113
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Pihak Israel Klaim Kantongi Janji Pejabat Kemenpora untuk Datang ke Jakarta
-
Siapa Artem Dolgopyat? Pemimpin Atlet Israel yang Bakal Geruduk Jakarta
-
Seruan Menggetarkan Patrick Kluivert Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V60 Lite 4G vs vivo V60 Lite 5G, Kenali Apa Bedanya!
-
Dana Transfer Dipangkas, Gubernur Sumbar Minta Pusat Ambil Alih Gaji ASN Daerah Rp373 T!
Terkini
-
Bak Ratu Dari Dubai, Penampilan Cameo Song Hye Kyo di Drama Genie Make a Wish Bikin Heboh
-
Ifan Seventeen Unggah Pujian untuk Dasco di Momen Ulang Tahun ke-57
-
Ribuan Siswa Keracunan MBG, Pandji Pragiwaksono Sindir Latar Belakang Petinggi BGN
-
Suami Bakal Bikin 'Museum Mini' Buat Kenang Mpok Alpa, Sang Anak Sumbang Konsep
-
Anak Ulang Tahun, Suami Mpok Alpa Siap Penuhi Wasiat Almarhumah
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Romantics Anonymous, Series Jepang Baru Han Hyo Joo di Netflix
-
The Smashing Machine Hancur di Box Office, Dwayne Johnson Malah Dipuji Pengamat Film
-
Punya Uang Rp1 M Tapi Beli Tanah Rp9 M, Taqy Malik: Pasti Dipermudahkan Allah
-
Sinopsis Predator: Badlands, Sisi Lain Pemburu Sebagai Pahlawan
-
Siap Mendunia! 5 Fakta Menarik dan Sinopsis Kelly Si Kelinci, Animasi Karya Anak Bangsa