Suara.com - Bunga Citra Lestari (BCL) akhirnya mengutarakan rasa kehilanganya atas kepergian mantan Presiden Ketiga RI BJ Habibie.
Melalui akun Instagram @bclsinclair pemeran Ainun dalam film Habibie & Ainun itu mengunggah video pendek dirinya dan laki-laki berusia 83 tahun tersebut.
"Selamat jalan Eyang. Pria paling luar biasa yang pernah saya kenal dalam hidup saya. Terima kasih atas semua cinta, semua kebaikan dan semua dukungannya. Hati saya hancur karena saya tidak memiliki kesempatan untuk mengucapkan selamat tinggal kepada Anda. Tetapi Anda berada di tempat yang lebih baik sekarang. I love you Eyang," tulis Bunga Citra Lestari dalam video pendeknya, dalam bahasa Inggris.
Dalam video itu, Bunga Citra Lestari tengah berdiri di atas panggung layaknya tengah berada dalam konser. Diiringi musik berjudul "Cinta Sejati" yang tak lain merupan soundtrack film Habibie & Ainun, laki-laki kelahiran Pare-pare, Sulawesi Selatan itu sedang berbicara tentang BCL.
"Saya lihat dengan benar, kalau dia nyanyi dia tak nyanyi dengan otaknya, dia nyanyi dengan hatinya," ucap BJ Habibie.
Warganet pun langsung merasakan kesedihan Bunga Citra Lestari dalam video tersebut. Melihat istri Ashraf Sinclair dan Habibie mempunyai hubungan spesial layaknya ayah dan anak.
"Kok aku nangis ya, selamat jalan Eyang. Akhirnya Eyang akan bertemu dengan Ibu Ainun," kata pemilik akun @heyylollaa.
"Kok aku langsung nangis baca captionnya," ujar pemilik akun @riniristiani
Baca Juga: Tangis Reza Rahadian Pecah di Rumah Duka BJ Habibie
"Merinding kakak," timpal pemilik kaun @aristiadikausar.
Mantan Presiden Ketiga RI BJ Habibie tutup usia dalam umur 83 tahun di RSPAD Gatot Subroto, Rabu (11/9/2019) sekitar pukul 18.05 WIB akibat sakit gagal jantung. Kepergiannya meninggalkan banyak kenangan manis bagi kalangan artis maupun masyarakat Indonesia.
Berita Terkait
-
6 Artis Liburan Akhir Tahun ke Luar Negeri, Aura Kasih Pilih Jepang
-
BCL Diisukan Cerai, Reza Rahadian Ungkap Faktanya: Mereka Baik-baik Saja!
-
Isu BCL Cerai Sampai ke Luar Negeri, Reza Rahadian Beri Klarifikasi
-
Noah Sinclair Ucapkan Selamat Ulang Tahun pada Tiko Aryawardhana, Panggilannya Bikin Heboh
-
Komitmen Multipihak di SM Nantu-Boliohuto Cari Solusi Konkret Hadapi Tambang Ilegal
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Jonathan Frizzy Resmi Keluar Penjara Hari Ini Lewat Cuti Bersyarat
-
Ultraverse Festival 2026 Hadirkan 12 Musisi di 3 Panggung dengan Dukungan XL Ultra 5G+
-
Videonya Sentil Pandji Pragiwaksono Disalahgunakan, Mega Salsabillah Kirim Somasi
-
Pilih Rayakan Natal Bareng Ruben Onsu, Betrand Peto Jaga Jarak dengan Pacar Sarwendah?
-
Manohara Tak Sudi Disebut Mantan Istri Pangeran Kelantan, Tegaskan Dirinya Korban Kekerasan
-
Jefri Nichol dan Jule Diduga Sedang Liburan Bersama di Bali
-
Daftar 35 Perusahaan Raffi Ahmad, Viral Usai Disindir Pandji Pragiwaksono Terkait Money Laundry
-
Respons Tenang Richard Lee Usai jadi Tersangka, Siap Hadir ke Polda Hari Ini?
-
Promo TIX ID untuk Film Modual Nekad, Buy 1 Get 1 Free
-
Penampilan Vidi Aldiano di Masa Vakum, Kumisnya Bikin Pangling