Suara.com - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil belum lama ini mengusulkan mengubah nama sebuah bandara yang akan didedikasikan untuk mendiang BJ Habibie.
Bandara yang diusulkan untuk diganti namanya adalah Bandara Internasional Kertajati di Majalengka, Jawa Barat.
"Apakah netizen setuju khususnya yang warga Jawa Barat setuju jika Bandara Internasional Kertajati didedikasikan menjadi Bandara Internasional BJ Habibie?" tanya Ridwan Kamil di postingan terbarunya, Kamis (19/9/2019).
Di postingan itu Ridwan Kamil tampak mengabungkan potret Bandara Internasional Kertajati dengan foto mendiang BJ Habibie memegang pesawat kertas.
Rupanya postingan Ridwan Kamil ini mendapat respons positif dari publik termasuk para artis dari Jawa Barat.
Miss Indonesia 2018 Alya Nurshabrina Samadikun, misalnya. Ia meninggalkan emoji jatuh cinta. Atau Ernest Prakasa yang meninggalkan emoji jempol tanda setuju.
Ada juga artis Hesti Purwadinata, Whulandary Herman, Fitri Carlina, Anji Manji, Teuku Zacky, Irfan Hakim hingga Hengky Kurniawan yang juga langsung setuju.
"Setujuuuu #pernahjadiwargajabar," tulis @hestipurwadinata.
"Setujuu pakkk," tulis @whulandary.
Baca Juga: Mantu BJ Habibie, Inilah 6 Pesona Widya Leksmanawati
"Gasss Keunn Kang... SETUJU SEKALI...," komentar @fitricarlina.
"SETUJUU... semoga bisa dan disetujui semua pihak kang @ridwankamil," ungkap @teukuzacky.
"Gas kaaang," komentar @duniamanji.
"Satuju pisan kang," tulis @irfanhakim75.
"@ridwankamil Asiiiiiaaaaap Setujuu Pak Gub," komentar @hengkykurniawan.
Berita Terkait
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Gara-Gara Lukisan Ini, Muncul Isu Terbaru Aura Kasih dan Ridwan Kamil Sudah Menikah?
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026