Suara.com - Angga Yunanda dan Zara JKT48 sadar kalau film terbarunya, Mariposa akan selalu dibandingkan dengan film mereka sebelumnya, Dua Garis Biru. Namun Angga dan Zara meyakinkan kalau film terbaru ini sangat berbeda dengan yang sebelumnya.
"Lebih berat sih, tapi karakter kami lebih beda di sini. Kalau di film sebelumnya kami kan sudah saling suka, pacaran. Nah kalau ini tuh, kalau cewek yang suka duluan sama cowok," kata Zara JKT48, saat ditemui di kawasan Warung Buncit, Jakarta Selatan, Jumat (11/10/2019).
"Tantangan ya pasti jadi lebih berat sih," timpal Angga Yunanda.
Apalagi, di film Mariposa Angga Yunanda menjadi karakter yang pasif dan dingin. Sementara Zara JKT48 menjadi lebih agresif mengejar cintanya.
"Aku related itu sebenarnya bisa dibilang, karena pernah ngerasain mengejar cowok. Tapi dulu ya waktu zaman cinta monyet," beber Zara JKT48.
Sementara itu, film Mariposa baru akan memulai proses syuting pada November 2019. Filmnya pun baru akan tayang pada 2020 mendatang.
Mariposa bercerita tentang dua anak SMA yang cerdas bernama Acha (Zara JKT48) dan Iqbal (Angga Yunanda). Hubungan keduanya semakin dekat setelah mengikuti persiapan olimpiade sains tingkat nasional. Karakter Iqbal yang dingin membuat Acha penasaran hingga akhirnya jatuh cinta dan mengejar cintanya.
Baca Juga: Bintangi Film Mariposa Bak Mimpi Jadi Nyata Bagi Zara JKT48
Berita Terkait
-
Sempat Merasa Tertekan, Wavi Zihan dan Angga Yunanda Curhat Sulitnya Main Film Horor Komedi
-
Sinopsis Film Sebelum Dijemput Nenek, Cerita Mitos Berbalut Komedi
-
Sinopsis Sebelum Dijemput Nenek, Debut Horor Komedi Angga Yunanda
-
Cerita Perjuangan Angga Yunanda Perankan Sosok Perasuk di Film Terbaru
-
Jebakan 'Romantis' Wregas Pinang Angga Yunanda dan Maudy Ayunda untuk Film Para Perasuk
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Tarung Sarung di Vidio: Pertarungan Harga Diri dan Cinta dalam Tradisi Budaya
-
Bloodshot Malam Ini: Vin Diesel Bangkit dari Kematian dan Jadi Robot dengan Kekutan Super
-
Mantan Mertua Koar-Koar, Spil Cucunya Saksikan Perzinaan Inara Rusli di Rumah